Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Lokasi SPBU di Jalan Arteri Majalengka untuk Mudik Lebaran 2022

Kompas.com - 26/04/2022, 22:07 WIB
David Oliver Purba

Editor

KOMPAS.com - Stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) merupakan salah satu fasilitas yang dibutuhkan pengendara, khususnya saat mudik lebaran seperti saat ini.

Selain mengisi bahan bakar, para pemudik juga bisa memanfaatkan SPBU untuk beristirahat sejenak.

Baca juga: Daftar Titik Rawan Macet di Tol Trans Sumatera saat Mudik Lebaran 2022

Dikutip dari Tribun Jabar, berikut ini daftar lokasi SPBU bagi para pemudik yang melintasi jalan arteri Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, tepatnya dari Kecamatan Kadipaten hingga Kecamatan Sumberjaya.

Baca juga: Berikut Daftar Rest Area yang Punya SPBU di Jalan Tol Trans Jawa

Jalur arteri Kadipaten-Sumberjaya merupakan jalan raya yang menghubungkan Bandung-Cirebon.

Jalan ini biasa dilalui oleh pemudik dari arah Jakarta menuju Cirebon maupun Jawa Tengah atau sebaliknya, berikut daftarnya:

1. SPBU Kadipaten

SPBU ini berlokasi di Jala Raya Cirebon- Bandung No.19, Kadipaten, Kabupaten Majalengka.

SPBU tersebut tepatnya berada di perbatasan Majalengka-Sumedang.

2. SPBU Pertamina 34-454-07 Sawala

SPBU ini hanya berjarak kurang lebih sekitar 4 kilometer dari SPBU Kadipaten.

SPBU tersebut berada kiri jalan jika anda berkendara dari arah Bandung atau Sumedang ke Cirebon atau Majalengka.

3. SPBU Kasokandel

SPBU ini berlokasi di kawasan Industri Majalengka atau tepatnya di Raya Kasokandel, Desa Sinarjati, Dawuan.

4. Pom bensin Al-Masoem Burujul Kulon

SPBU ini tepat di depan sekolah SMP Muhammadiyah Jatiwangi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita ODGJ di Indramayu, Dicerai Suami, Diperkosa Tetangga hingga Hamil

Cerita ODGJ di Indramayu, Dicerai Suami, Diperkosa Tetangga hingga Hamil

Bandung
Praktik Kawin Kontrak di Cianjur, Tarifnya Capai Rp 100 Juta, Targetnya Wisatawan Asal Timur Tengah

Praktik Kawin Kontrak di Cianjur, Tarifnya Capai Rp 100 Juta, Targetnya Wisatawan Asal Timur Tengah

Bandung
2 Anak Meninggal karena DBD di Karawang Selama Januari-April 2024

2 Anak Meninggal karena DBD di Karawang Selama Januari-April 2024

Bandung
BNPB: 2023 Terjadi 5.400 Bencana, Naik 52 Persen

BNPB: 2023 Terjadi 5.400 Bencana, Naik 52 Persen

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
3 ABK di Cirebon Tewas, Diduga Keracunan Usai Telan dan Hirup Solar

3 ABK di Cirebon Tewas, Diduga Keracunan Usai Telan dan Hirup Solar

Bandung
Istri yang Dibakar Suami Akhirnya Tewas, Luka Bakar 89 Persen

Istri yang Dibakar Suami Akhirnya Tewas, Luka Bakar 89 Persen

Bandung
Korslet, Sebuah Rumah di Cirebon Terbakar, Balita Nyaris Celaka

Korslet, Sebuah Rumah di Cirebon Terbakar, Balita Nyaris Celaka

Bandung
Sebulan Dirawat di RSHS, Pasien Asal Bekasi Tak Juga Dijemput

Sebulan Dirawat di RSHS, Pasien Asal Bekasi Tak Juga Dijemput

Bandung
Fakta di Balik Tragedi 3 ABK Tewas di Palka Kapal Aji Citra Samodra, Cirebon

Fakta di Balik Tragedi 3 ABK Tewas di Palka Kapal Aji Citra Samodra, Cirebon

Bandung
Angin Puting Beliung Landa Kecamatan Cimaung, 30an Rumah Terdampak

Angin Puting Beliung Landa Kecamatan Cimaung, 30an Rumah Terdampak

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Kronologi 3 ABK di Cirebon Tewas di Palka Kapal, Berawal dari Saling Menolong

Kronologi 3 ABK di Cirebon Tewas di Palka Kapal, Berawal dari Saling Menolong

Bandung
Wapres Maruf Amin Beri Apresiasi untuk Prabowo Subianto

Wapres Maruf Amin Beri Apresiasi untuk Prabowo Subianto

Bandung
Kawanan Monyet Liar Melintasi Permukiman Warga di Soreang

Kawanan Monyet Liar Melintasi Permukiman Warga di Soreang

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com