Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siang Ini, Arus Kendaraan di Tol Jakarta-Cikampek Km 60 Padat Merayap

Kompas.com - 08/05/2022, 12:39 WIB
Farida Farhan,
Andi Hartik

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Sejumlah titik di ruas Tol Jakarta-Cikampek terpantau padat merayap pada Minggu (8/5/2022) siang.

Pantauan Kompas.com di Kilometer (Km) 60 pada pukul 11.30 WIB, arus lalu lintas terlihat padat merayap.

Ari (35), pemudik asal Kebumen yang hendak kembali ke Karawang, menyebut, arus kendaraan di Kilometer 60 hingga 59 padat merayap.

"Macet dari Km 60 sampai mau keluar di Karawang Timur. Kami dari jalur one way sudah sejaman," kata Ari melalui pesan singkat.

Baca juga: Pukul 15.35 WIB, Tol Jakarta-Cikampek Ramai Lancar

Dilansir dari akun Twitter resmi Jasa Marga, @jasamarga, kepadatan terjadi di Km 28 Cikarang Barat hingga Km 31 arah menuju Cikampek. Kepadatan juga terjadi di Karawang Barat Km 44+500 hingga 49+500 arah Dawuan.

Saat ini, tol layang MBZ arah Cikampek ditutup sementara.

Baca juga: One Way Arah Jakarta Diperpendek, Kini dari Simpang Susun Bawen hingga Km 28 Tol Jakarta-Cikampek

Berdasarkan keterangan tertulis dari Jasa Marga yang diterima Kompas.com, rekayasa lalu lintas satu arah atau one way diberlakukan mulai Km 428+200 Jatingaleh hingga Km 66+500 Dawuan sejak Minggu (8/5/2022) pukul 09.00 WIB.

Selanjutnya, mulai Km 46 hingga 47 Tol Jakarta-Cikampek diterapkan contraflow dua lajur. Kemudian, contraflow satu lajur dari Km 47 hingga Km 28 Tol Jakarta-Cikampek.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kronologi 2 Ormas di Bandung Bentrok hingga 1 Orang Tewas, Berawal dari Tersenggol

Kronologi 2 Ormas di Bandung Bentrok hingga 1 Orang Tewas, Berawal dari Tersenggol

Bandung
Kayla Meninggal Usai Lari 7 Putaran 12 Menit Saat Seleksi Paskibraka

Kayla Meninggal Usai Lari 7 Putaran 12 Menit Saat Seleksi Paskibraka

Bandung
Siswi SMA di Sukabumi Meninggal Saat Ikut Seleksi Paskibraka, Ini Kronologinya

Siswi SMA di Sukabumi Meninggal Saat Ikut Seleksi Paskibraka, Ini Kronologinya

Bandung
2 Ormas Bentrok di Bandung, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

2 Ormas Bentrok di Bandung, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

Bandung
Persib vs Persebaya Besok, Polisi Larang Bonek Datang ke Bandung

Persib vs Persebaya Besok, Polisi Larang Bonek Datang ke Bandung

Bandung
Kisah Pilu Nenek Rusmini, Rumahnya Ambruk Diterpa Hujan Deras

Kisah Pilu Nenek Rusmini, Rumahnya Ambruk Diterpa Hujan Deras

Bandung
Ratusan Rumah di Lebak Banten Terendam Banjir

Ratusan Rumah di Lebak Banten Terendam Banjir

Bandung
Protes Jalan Rusak, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalan Depan Gerbang Kantor Pemkab Bandung Barat

Protes Jalan Rusak, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalan Depan Gerbang Kantor Pemkab Bandung Barat

Bandung
Bukan Tak Diupah, Diungkap Motif Tukang Kebun Bunuh Majikan di Bandung

Bukan Tak Diupah, Diungkap Motif Tukang Kebun Bunuh Majikan di Bandung

Bandung
Terungkap, Pria Dibunuh dan Dicor di Bandung Barat Direncanakan 2 Hari Sebelumnya

Terungkap, Pria Dibunuh dan Dicor di Bandung Barat Direncanakan 2 Hari Sebelumnya

Bandung
Ijal yang Bunuh dan Cor Mayat Didi di Bandung Barat Sempat Menyamar Pakai Kostum Badut di Jakarta

Ijal yang Bunuh dan Cor Mayat Didi di Bandung Barat Sempat Menyamar Pakai Kostum Badut di Jakarta

Bandung
Bentrok Maut 2 Ormas di Bandung, Polisi: Mereka Sudah Sepakat Berdamai

Bentrok Maut 2 Ormas di Bandung, Polisi: Mereka Sudah Sepakat Berdamai

Bandung
BI Banten Temukan 28 Lembar Uang Palsu Selama Ramadhan 2024

BI Banten Temukan 28 Lembar Uang Palsu Selama Ramadhan 2024

Bandung
Bunga Bangkai Raksasa Mekar Sempurna di Kebun Raya Cibodas

Bunga Bangkai Raksasa Mekar Sempurna di Kebun Raya Cibodas

Bandung
4 Bulan di 2024, Pasien DBD Kabupaten Kuningan Naik Lebihi Tahun 2023

4 Bulan di 2024, Pasien DBD Kabupaten Kuningan Naik Lebihi Tahun 2023

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com