Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Baru Sampai Subang, Pemudik Asal Bekasi Ini Tak Boleh Lanjut ke Purworejo, Polisi Ungkap Alasannya

Kompas.com - 21/04/2023, 15:18 WIB
Muhamad Syahrial

Editor

KOMPAS.com - Sukamto (49), pemudik asal Kabupaten Bekasi, Jawa Barat (Jabar), mendatangi Posko Kesehatan di Posyan Rest Area KM 86B ASTRA Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) Kabupaten Subang, Jabar, pada Kamis (20/04/2023).

Sukamto mengeluh merasakan sakit kepada petugas kesehatan di lokasi tersebut yang berasal dari Si Dokkes Polres Subang dan Dinkes Subang.

Usai dicek, pemudik yang akan pulang kampung ke Purworejo itu harus mendapat perawatan medis lebih lanjut di Puskesmas terdekat.

Kaposyan Rest Area 86B ASTRA Tol Cipali Subang, Iptu Udin Awaludin bersama personelnya kemudian bergerak cepat membawa Sukamto ke puskesmas.

Baca juga: Puncak Arus Mudik, Arus Lalu Lintas di Simpang Ajibarang Banyumas Ramai Lancar

Udin mengatakan, usai diperiksa petugas kesehatan, Sukamto ternyata menderita maag kronis sehingga tidak bisa melanjutkan perjalanan mudik.

"Sukamto menderita mag kronis jadi harus dirawat di Puskesmas Kalijati. Kami sudah titip ke tenaga medis di sana agar Sukamto tidak boleh melanjutkan perjalanan mudik selama belum sehat," kata Udin, dikutip dari TribunJabar.id, Jumat (21/4/2023).

Udin menjelaskan, Sukamto dianjurkan tidak melanjutkan perjalanan mudik karena dia tidak memiliki sopir cadangan.

"Kami mendoakan Sukamto secepatnya sembuh supaya bisa melanjutkan perjalanan menuju kampung halaman untuk merayakan lebaran," ujar Udin.

Baca juga: Rest Area Km 429 Tol Semarang-Solo Macet karena Antrean, Polisi Terapkan Contraflow Lokal

Kapolres Subang, AKBP Sumarni menyatakan, personelnya memberi bantuan kepada Sukamto dalam rangka memberi pelayanan terbaik kepada pemudik agar aman, nyaman, dan berkesan saat mudik.

"Semoga yang personel kami lakukan semakin mendekatkan polisi dengan masyarakat dan masyarakat semakin merasakan kehadiran polisi," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul "Kisah Pemudik yang Sakit Mag Ditolong Kapolsek Pabuaran,Tak Boleh Lanjutkan Perjalanan hingga Sehat"

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kronologi 2 Ormas di Bandung Bentrok hingga 1 Orang Tewas, Berawal dari Tersenggol

Kronologi 2 Ormas di Bandung Bentrok hingga 1 Orang Tewas, Berawal dari Tersenggol

Bandung
Kayla Meninggal Usai Lari 7 Putaran 12 Menit Saat Seleksi Paskibraka

Kayla Meninggal Usai Lari 7 Putaran 12 Menit Saat Seleksi Paskibraka

Bandung
Siswi SMA di Sukabumi Meninggal Saat Ikut Seleksi Paskibraka, Ini Kronologinya

Siswi SMA di Sukabumi Meninggal Saat Ikut Seleksi Paskibraka, Ini Kronologinya

Bandung
2 Ormas Bentrok di Bandung, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

2 Ormas Bentrok di Bandung, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

Bandung
Persib vs Persebaya Besok, Polisi Larang Bonek Datang ke Bandung

Persib vs Persebaya Besok, Polisi Larang Bonek Datang ke Bandung

Bandung
Kisah Pilu Nenek Rusmini, Rumahnya Ambruk Diterpa Hujan Deras

Kisah Pilu Nenek Rusmini, Rumahnya Ambruk Diterpa Hujan Deras

Bandung
Ratusan Rumah di Lebak Banten Terendam Banjir

Ratusan Rumah di Lebak Banten Terendam Banjir

Bandung
Protes Jalan Rusak, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalan Depan Gerbang Kantor Pemkab Bandung Barat

Protes Jalan Rusak, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalan Depan Gerbang Kantor Pemkab Bandung Barat

Bandung
Bukan Tak Diupah, Diungkap Motif Tukang Kebun Bunuh Majikan di Bandung

Bukan Tak Diupah, Diungkap Motif Tukang Kebun Bunuh Majikan di Bandung

Bandung
Terungkap, Pria Dibunuh dan Dicor di Bandung Barat Direncanakan 2 Hari Sebelumnya

Terungkap, Pria Dibunuh dan Dicor di Bandung Barat Direncanakan 2 Hari Sebelumnya

Bandung
Ijal yang Bunuh dan Cor Mayat Didi di Bandung Barat Sempat Menyamar Pakai Kostum Badut di Jakarta

Ijal yang Bunuh dan Cor Mayat Didi di Bandung Barat Sempat Menyamar Pakai Kostum Badut di Jakarta

Bandung
Bentrok Maut 2 Ormas di Bandung, Polisi: Mereka Sudah Sepakat Berdamai

Bentrok Maut 2 Ormas di Bandung, Polisi: Mereka Sudah Sepakat Berdamai

Bandung
BI Banten Temukan 28 Lembar Uang Palsu Selama Ramadhan 2024

BI Banten Temukan 28 Lembar Uang Palsu Selama Ramadhan 2024

Bandung
Bunga Bangkai Raksasa Mekar Sempurna di Kebun Raya Cibodas

Bunga Bangkai Raksasa Mekar Sempurna di Kebun Raya Cibodas

Bandung
4 Bulan di 2024, Pasien DBD Kabupaten Kuningan Naik Lebihi Tahun 2023

4 Bulan di 2024, Pasien DBD Kabupaten Kuningan Naik Lebihi Tahun 2023

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com