Salin Artikel

Arus Lalu Lintas Dianggap Sudah Normal, "One Way" di Puncak Bogor Dihentikan

One way sebelumnya berlaku dari Puncak Bogor sampai pintu Tol Ciawi atau sekitaran Pospol Simpang Gadog, Jalan Ciawi, KM 48+200.

One way tersebut dilakukan untuk merespons padatnya volume arus balik kendaraan wisatawan dari arah atas atau Puncak Pass perbatasan Cianjur.

Kini, arus lalu lintas di jalur tersebut sudah kembali normal kedua arah.

Arus lalu lintas dari Jakarta ke arah atas Puncak maupun dari arah Puncak Pass, Cianjur ke arah Jakarta sudah bisa melintas.

Kasat Lantas Polres Bogor AKP Dicky Anggi Pranata melaporkan arus lalu lintas dari kedua arah cukup normal, sehingga sistem satu arah sempat tidak diberlakukan pada pagi tadi.

"Update situasi arus lalin di Simpang Gadog sudah normal dua arah, di mana pada pagi hari kami juga tidak memainkan one way arah atas karena dirasa arusnya aman terkendali," ujar Dicky di lokasi, Minggu.

Menurut dia, sistem one way tersebut hanya diberlakukan satu kali dan waktunya berlangsung cepat atau sekitar empat jam saja selama operasi berlangsung.


Setelah mempertimbangkan berbagai hasil pemantauan dan data, dia memutuskan untuk menghentikan one way tersebut mulai pukul 16.20 WIB.

Arus kendaraan malam ini di kedua jalur terpantau lancar. Sistem satu arah tersebut dipastikan berakhir hingga waktu yang tidak ditentukan.

"Kami perkirakan sudah banyak masyarakat yang kembali ke rumahnya masing-masing pada hari kemarin-kemarin, jadi hari ini di jalur Puncak sudah cukup lengang," ujarnya.

Dicky menambahkan bahwa kemungkinan ada peluang untuk memberlakukan kembali sistem one way tersebut pada hari berikutnya, tergantung situasi di lapangan.

https://bandung.kompas.com/read/2022/05/08/195041278/arus-lalu-lintas-dianggap-sudah-normal-one-way-di-puncak-bogor-dihentikan

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke