Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kreatifnya Anak Muda Bandung, Sulap Pasar Kosambi Jadi Tempat "Nongkrong" Kekinian

Kompas.com - 06/04/2021, 08:40 WIB
Reni Susanti,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - "Saya tercengang". Itu kalimat pertama Menteri Koperasi dan UKM (KUKM) Teten Masduki saat menginjakkan kakinya di The Hallway, Pasar Kosambi Bandung.

Bukan hanya Teten, warga Bandung yang memiliki kenangan di Pasar Kosambi akan sama tercengangnya dengan Teten.

Seperti Intan (30). Ia masih mengingat bagaimana ia diajak ibunya membeli kebutuhan pokok dan sekolah di Kosambi.

Sama seperti pasar tradisional umumnya. Kusam, bau, bahkan ada kalanya becek.

Itulah mengapa, ia kerap mengenakan pakaian selutut ke pasar.

"Agar mudah dibersihkan," ujar warga Antapani Bandung tersebut, Senin (5/4/2021).

Baca juga: Merajut Kembali Asa di Pasar Kosambi...

Pasar Kosambi 20 tahun terbengkalai

Menteri KopUKM Teten Masduki bersama anak muda Bandung di The Hallway. Dok HUMAS KEMENKOPUKM Menteri KopUKM Teten Masduki bersama anak muda Bandung di The Hallway.
Namun kini, pasar yang terbengkalai 20 tahun tersebut memiliki aura berbeda.

Sebagian lokasi pasar disulap dengan gaya kekinian yang berjiwa muda.

Namanya The Hallway.

The Hallway juga ditata dengan sangat kreatif dan unik dengan desain interior toko yang dibuat kekinian, mulai dari penyusunan tempat, pencahayaan lampu, kursi, dan sebagainya.

Baca juga: Uniknya The Hallway, Creative Space Kekinian di Pasar Kosambi

The Hallway, lokasi tersembunyi di Pasar Kosambi

Inisiator The Hallway, Rilly Robbi Gusadi mengatakan, pasar tradisional yang kerap diidentikkan dengan kotor, bau, dan becek membuatnya didominasi orang-orang tua.

Untuk mengubah cara pandang tersebut, pria yang akrab disapa Robbi ini menginisiasi creative space di dalam Pasar Kosambi dengan konsep hidden place.

Karena konsepnya hidden place, dari bagian luar, pengunjung hanya akan melihat bentuk Pasar Kosambi biasanya.

Baca juga: Kisah Korban Kebakaran Pasar Kosambi, Rugi Miliaran Rupiah hingga Tunggu Pasar Penampungan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 'Debt Collector' yang Ancam Korbannya di Nagreg Bandung Diamankan

6 "Debt Collector" yang Ancam Korbannya di Nagreg Bandung Diamankan

Bandung
Balap Lari Liar di Tasikmalaya Dibubarkan Polisi, Ajang Perjudian dan Ganggu Arus Kendaraan

Balap Lari Liar di Tasikmalaya Dibubarkan Polisi, Ajang Perjudian dan Ganggu Arus Kendaraan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Pembunuh Ibu dan Anak di Subang Disidang Hari Ini

Pembunuh Ibu dan Anak di Subang Disidang Hari Ini

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Bandung
Daftar Puluhan Senjata Api yang Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Daftar Puluhan Senjata Api yang Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Bandung
Bey Pastikan Perbaikan 320 Jalan Berlubang di Jabar Selesai H-10 Lebaran

Bey Pastikan Perbaikan 320 Jalan Berlubang di Jabar Selesai H-10 Lebaran

Bandung
Puluhan Senjata Api dan Ribuan Peluru Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Puluhan Senjata Api dan Ribuan Peluru Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Bandung
Polisi Waspadai Pelambatan Arus Mudik di Tol Japek hingga Pajagan

Polisi Waspadai Pelambatan Arus Mudik di Tol Japek hingga Pajagan

Bandung
Arus Mudik, DBMPR Jabar Kebut Perbaikan 630 Lubang di Jalan Provinsi

Arus Mudik, DBMPR Jabar Kebut Perbaikan 630 Lubang di Jalan Provinsi

Bandung
Bupati Karawang Sidak SPBU, Imbas Kecurangan di Km 42 Tol Japek

Bupati Karawang Sidak SPBU, Imbas Kecurangan di Km 42 Tol Japek

Bandung
BMKG Memodifikasi Cuaca demi Pencarian Korban Longsor di Bandung Barat

BMKG Memodifikasi Cuaca demi Pencarian Korban Longsor di Bandung Barat

Bandung
BNPB Janji Bangun Ulang 30 Rumah Terdampak Longsor di Bandung Barat

BNPB Janji Bangun Ulang 30 Rumah Terdampak Longsor di Bandung Barat

Bandung
Jalur Mudik Cileunyi dan Nagreg Aman, Cuma 'Diganggu' PKL

Jalur Mudik Cileunyi dan Nagreg Aman, Cuma "Diganggu" PKL

Bandung
5 Anggota Ormas Pengeroyok Satpam Kantor 'Leasing' Tasikmalaya Jadi Tersangka

5 Anggota Ormas Pengeroyok Satpam Kantor "Leasing" Tasikmalaya Jadi Tersangka

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com