Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER JAWA BARAT] Di Cianjur, Minyak Goreng Tembus Rp 25.000 Per Liter | Viral Dede Inoen Sembunyi di Kolong Rel Kereta api

Kompas.com - 24/03/2022, 05:55 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Berikut berita populer Jawa Barat pada Rabu (23/3/2022):

1. Di Cianjur, harga minyak goreng tembus Rp 25.000

Harga minyak goreng di Kabupaten Cianjur tembus harga Rp 25.000 per liter. Hal tersebut membuat sejumlah pelaku usaha mikro, kecil dan menengah memilik tak produksi.

Dini, perajin abon mengaku sudah dua pekan menghentikan produksinya karena tak bisa serta merta menaikkan harga produknya.

Setiap hari biasanya ia menghabiskan 12-15 liter minyak goreng untuk produksi abon.

"Sekarang harganya Rp 23.000 per liter. Pernah sampai Rp 28.000, dan itu benar-benar langsung berhenti total produksi," ujar dia.

Selain mahal, ketersediannya juga masih terbatas. Untuk mendapatkannya, Dini harus mencari seharian.

Baca juga: Pelaku UMKM di Cianjur Menjerit, Minyak Goreng Tembus Rp 25.000 Per Liter

2. Berkas kasus moge tabrak bocah masuk ke kejaksaan

Dua sepeda motor gede yang terlibat kecelakaan hingga mengakibatkan dua bocah kembar meninggal dunia diamankan di Mapolres Ciamis, Senin (14/3/2022).KOMPAS.COM/CANDRA NUGRAHA Dua sepeda motor gede yang terlibat kecelakaan hingga mengakibatkan dua bocah kembar meninggal dunia diamankan di Mapolres Ciamis, Senin (14/3/2022).
Penyidik Satlantas Polres Ciamis sudah mengirimkan berkas perkara kasus moge tabrak bocah kembar ke Kejaksaan Negeri Ciamis.

Berkas perkara tersebut nantinya akan diperiksa dan dikoreksi oleh jaksa.

Jika ada berkas yang belum lengkap, akan dikembalikan ke penyidik dan dilengkapi. Berkas kemudian dikirim kembali ke Kejaksaan.

"Apabila dinyatakan lengkap oleh jaksa baru pelimpahan tersangka dan barang bukti (tahap 2)," jelasKasatlantas Polres Ciamis, Ajun Komisaris Polisi Zanuar Cahyo Wibowo melalui pesan WhatsApp, Rabu (23/3/2022).

AW dan APP, pengendara motor gede sudah ditetapkan sebagai tersangka dan saat ini ditahan di ruang tahanan Mapolres.

Baca juga: Kasus Moge Tabrak Bocah Kembar, Polisi Sudah Kirim Berkas Perkara ke Kejaksaan

3. Dua belas anggota geng motor diamankan

Ilustrasi.Shutterstock Ilustrasi.
Sebanyak 12 anggota gerombolan bermotor diamankan aparat Polsek Parungkuda, Sukabumi, Jawa Barat, Rabu (23/3/2022) dini hari.

Polisi menyita barang bukti, berupa sebilah senjata tajam jenis celurit, beberapa baju bertuliskan GBR, satu helai bendera berwarna hitam merah kuning dan lima unit sepeda motor.

Kepala Polsek Parungkuda AKP Iman Prayitno mengungkapkan belasan anggota kelompok bermotor ini telah meresahkan masyarakat di wilayah Kecamatan Parungkuda karena mereka kerap mengacung-acungkan senjata tajam.

Menurut dia, belasan anggota gerombolan bermotor tersebut diduga akan membuat onar dan keributan di wilayah hukum Parungkuda.

Baca juga: Meresahkan Masyarakat, 12 Anggota Gerombolan Bermotor Diciduk di Sukabumi

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Anggota Ormas 'Ngamuk' dan Rusak Rumah di Subang, 19 Orang Jadi Tersangka

Anggota Ormas "Ngamuk" dan Rusak Rumah di Subang, 19 Orang Jadi Tersangka

Bandung
Aktivitas Gunung Anak Krakatau Turun, Status Turun Menjadi Waspada

Aktivitas Gunung Anak Krakatau Turun, Status Turun Menjadi Waspada

Bandung
Kronologi 2 Ormas di Bandung Bentrok hingga 1 Orang Tewas, Berawal dari Tersenggol

Kronologi 2 Ormas di Bandung Bentrok hingga 1 Orang Tewas, Berawal dari Tersenggol

Bandung
Kayla Meninggal Usai Lari 7 Putaran 12 Menit Saat Seleksi Paskibraka

Kayla Meninggal Usai Lari 7 Putaran 12 Menit Saat Seleksi Paskibraka

Bandung
Siswi SMA di Sukabumi Meninggal Saat Ikut Seleksi Paskibraka, Ini Kronologinya

Siswi SMA di Sukabumi Meninggal Saat Ikut Seleksi Paskibraka, Ini Kronologinya

Bandung
2 Ormas Bentrok di Bandung, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

2 Ormas Bentrok di Bandung, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

Bandung
Persib vs Persebaya Besok, Polisi Larang Bonek Datang ke Bandung

Persib vs Persebaya Besok, Polisi Larang Bonek Datang ke Bandung

Bandung
Kisah Pilu Nenek Rusmini, Rumahnya Ambruk Diterpa Hujan Deras

Kisah Pilu Nenek Rusmini, Rumahnya Ambruk Diterpa Hujan Deras

Bandung
Ratusan Rumah di Lebak Banten Terendam Banjir

Ratusan Rumah di Lebak Banten Terendam Banjir

Bandung
Protes Jalan Rusak, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalan Depan Gerbang Kantor Pemkab Bandung Barat

Protes Jalan Rusak, Warga Tanami Pohon Pisang di Jalan Depan Gerbang Kantor Pemkab Bandung Barat

Bandung
Bukan Tak Diupah, Diungkap Motif Tukang Kebun Bunuh Majikan di Bandung

Bukan Tak Diupah, Diungkap Motif Tukang Kebun Bunuh Majikan di Bandung

Bandung
Terungkap, Pria Dibunuh dan Dicor di Bandung Barat Direncanakan 2 Hari Sebelumnya

Terungkap, Pria Dibunuh dan Dicor di Bandung Barat Direncanakan 2 Hari Sebelumnya

Bandung
Ijal yang Bunuh dan Cor Mayat Didi di Bandung Barat Sempat Menyamar Pakai Kostum Badut di Jakarta

Ijal yang Bunuh dan Cor Mayat Didi di Bandung Barat Sempat Menyamar Pakai Kostum Badut di Jakarta

Bandung
Bentrok Maut 2 Ormas di Bandung, Polisi: Mereka Sudah Sepakat Berdamai

Bentrok Maut 2 Ormas di Bandung, Polisi: Mereka Sudah Sepakat Berdamai

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com