Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita dan Harapan Orangtua Murid di Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah

Kompas.com - 18/07/2022, 15:46 WIB
M. Elgana Mubarokah,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

 

Selain itu, ia berharap Mikaila bisa lebih mandiri dalam menjalani pembelajaran. Ia mengaku sudah membangun kesepakatan dengan sang anak hanya mengantarkan sekolah selama 3 hari.

"Ya, udah diajak bicara pelan-pelan, kalau mamah nya bisa nganter sampai 3 hari saja. Kebetulan rumah gak jauh dari sini," ungkapnya.

Hal serupa juga dialami oleh Widya Amiati (35), putranya Sandi diharapkan bisa mengikuti setiap pembelajaran di Sekolah Dasar.

Baca juga: Hari Pertama Sekolah, Siswa dan Guru Kaget Disidak Bupati Purworejo

Tidak muluk-muluk, Ibu rumah tangga satu ini menginginkan sang anak bisa memperlihatkan kemampuannya di setiap mata pelajaran, baik akademis atau non akademis.

"Bisa aja, pintar sih itu kan keinginan semua. Tapi paling tidak berpengalaman lah di luar pendidikan formal," katanya.

Selepas pandemi Covid-19 yang melanda dan sempat membuat pembelajaran sang anak sewaktu Taman Kanak-Kanak (TK) terganggu, Widya mengaku cukup puas melihat anaknya mulai adaptasi.

"Dulu mah waktu TK kan Pandemi yah, jadi enggak terlihat tuh, tapi sekarang hari pertama saya lihat dari pagi dia ceria dan mulai berani cerita baru pulang sekolah juga," jelasnya.

Baca juga: Hari Pertama Bersekolah, Murid di Balikpapan Belum Dapat Seragam Gratis

Kendati lolos di Sekolah Negeri, Widya mengungkapkan kekecewaannya tidak bisa menembus sekolah plus atau favorit karena sistem zonasi.

"Saya dan suami jan generasi lama yah, tentunya bicara soal pendidikan mah nomor satu, saya ingin anak sekolah di tempat terbaik cuma sekarang kan ada zonasi," katanya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Keluhkan Air dari SPAM Gedebage Bandung Keruh

Warga Keluhkan Air dari SPAM Gedebage Bandung Keruh

Bandung
Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten Direncanakan, Pelaku Nyamar Jadi Pembeli

Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten Direncanakan, Pelaku Nyamar Jadi Pembeli

Bandung
Catat, 8 Titik Putaran Balik di Karawang yang Tetap Buka Saat Mudik 2024

Catat, 8 Titik Putaran Balik di Karawang yang Tetap Buka Saat Mudik 2024

Bandung
Deretan Toko dan Bank di Jalan Tasikmalaya-Garut Kebakaran, Bermula Api dari Kios Bakso

Deretan Toko dan Bank di Jalan Tasikmalaya-Garut Kebakaran, Bermula Api dari Kios Bakso

Bandung
Banding Panji Gumilang terhadap Ridwan Kamil Ditolak Pengadilan Tinggi Bandung

Banding Panji Gumilang terhadap Ridwan Kamil Ditolak Pengadilan Tinggi Bandung

Bandung
Mudik 2024, 1.500 Personel Gabungan dan 26 Pos Disiapkan di Bandung

Mudik 2024, 1.500 Personel Gabungan dan 26 Pos Disiapkan di Bandung

Bandung
6 'Debt Collector' yang Ancam Korbannya di Nagreg Bandung Diamankan

6 "Debt Collector" yang Ancam Korbannya di Nagreg Bandung Diamankan

Bandung
Balap Lari Liar di Tasikmalaya Dibubarkan Polisi, Ajang Perjudian dan Ganggu Arus Kendaraan

Balap Lari Liar di Tasikmalaya Dibubarkan Polisi, Ajang Perjudian dan Ganggu Arus Kendaraan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Pembunuh Ibu dan Anak di Subang Disidang Hari Ini

Pembunuh Ibu dan Anak di Subang Disidang Hari Ini

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Bandung
Daftar Puluhan Senjata Api yang Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Daftar Puluhan Senjata Api yang Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Bandung
Bey Pastikan Perbaikan 320 Jalan Berlubang di Jabar Selesai H-10 Lebaran

Bey Pastikan Perbaikan 320 Jalan Berlubang di Jabar Selesai H-10 Lebaran

Bandung
Puluhan Senjata Api dan Ribuan Peluru Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Puluhan Senjata Api dan Ribuan Peluru Ditemukan di Sebuah Rumah di Bandung

Bandung
Polisi Waspadai Pelambatan Arus Mudik di Tol Japek hingga Pajagan

Polisi Waspadai Pelambatan Arus Mudik di Tol Japek hingga Pajagan

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com