Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Istri Dibakar Suami gara-gara Sering Main Ponsel, Korban Diseret ke Kobaran Api Saat Berusaha Kabur

Kompas.com - 20/09/2022, 06:16 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - K, seorang suami di Kabupaten Bogor, Jawa Barat tega membakar istrinya sendiri, SA.

Peristiwa itu terjadi di Desa Sukamulya, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, Sabtu (17/9/2022).

Pelaku nekat membakar istrinya diduga karena cemburu korban sering main ponsel.

Saat kejadian SA sedang berada dalam kamar. Tiba-tiba K datang menyiramkan bensin dan membakar kamar tersebut. Sontak SA kaget dengan tindakan dari suaminya.

"Saya lagi tiduran, kaget tiba-tiba disiram bensin, dia (K) langsung nyalain api terus kebakar," katanya, Senin (19/9/2022).

Baca juga: Suami di Kabupaten Bogor Nekat Bakar Rumah Sendiri, Sang Istri Jadi Korban

Melihat kondisi kamar yang terbakar, SA lantas berteriak meminta tolong.

Dia juga berusaha melarikan diri dari kamar tersebut. Namun, saat ia berlari, sang suami masih berusaha menyeretnya kembali ke kobaran api.

"Dia paksa saya lari langsung nyeret saya lagi, nyeret kaki saya yang ini (kaki kiri) terus dimasukin ke dalam api," jelasnya.

SA pun berusaha melawan hingga akhirnya berhasil melarikan diri ke luar rumah.

"Di luar udah banyak orang, warga-warga yang nyelametin saya pertama kali itu bapak saya, waktu itu udah setengah telanjang," bebernya.

Baca juga: Sakit Hati Ditegur Mainan Ponsel, Pria Ini Nekat Bakar Homestay di Yogyakarta

Akibat kejadian itu, kaki kirinya mati rasa karena terbakar.

"Yang kebakar kaki saya yang kiri, dari bawah sampai paha, kalau rasa nyeri-nyeri kayak gitu udah gak kerasa," terangnya.

Cemburu karena korban sering main HP

K nekat membakar istrinya diduga karena cemburu karena korban selalu main ponsel saat pelaku di rumah.

"Baru diduga karena cemburu buta, karena istri main HP terus ketika suami berada di rumah," kata Kapolsek Sukamakmur, Iptu Sutopo Pranolo.

K kemudian membeli tiga botol bensin eceran berjenis Pertalite untuk melancarkan aksi kejinya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita ODGJ di Indramayu, Dicerai Suami, Diperkosa Tetangga hingga Hamil

Cerita ODGJ di Indramayu, Dicerai Suami, Diperkosa Tetangga hingga Hamil

Bandung
Praktik Kawin Kontrak di Cianjur, Tarifnya Capai Rp 100 Juta, Targetnya Wisatawan Asal Timur Tengah

Praktik Kawin Kontrak di Cianjur, Tarifnya Capai Rp 100 Juta, Targetnya Wisatawan Asal Timur Tengah

Bandung
2 Anak Meninggal karena DBD di Karawang Selama Januari-April 2024

2 Anak Meninggal karena DBD di Karawang Selama Januari-April 2024

Bandung
BNPB: 2023 Terjadi 5.400 Bencana, Naik 52 Persen

BNPB: 2023 Terjadi 5.400 Bencana, Naik 52 Persen

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
3 ABK di Cirebon Tewas, Diduga Keracunan Usai Telan dan Hirup Solar

3 ABK di Cirebon Tewas, Diduga Keracunan Usai Telan dan Hirup Solar

Bandung
Istri yang Dibakar Suami Akhirnya Tewas, Luka Bakar 89 Persen

Istri yang Dibakar Suami Akhirnya Tewas, Luka Bakar 89 Persen

Bandung
Korslet, Sebuah Rumah di Cirebon Terbakar, Balita Nyaris Celaka

Korslet, Sebuah Rumah di Cirebon Terbakar, Balita Nyaris Celaka

Bandung
Sebulan Dirawat di RSHS, Pasien Asal Bekasi Tak Juga Dijemput

Sebulan Dirawat di RSHS, Pasien Asal Bekasi Tak Juga Dijemput

Bandung
Fakta di Balik Tragedi 3 ABK Tewas di Palka Kapal Aji Citra Samodra, Cirebon

Fakta di Balik Tragedi 3 ABK Tewas di Palka Kapal Aji Citra Samodra, Cirebon

Bandung
Angin Puting Beliung Landa Kecamatan Cimaung, 30an Rumah Terdampak

Angin Puting Beliung Landa Kecamatan Cimaung, 30an Rumah Terdampak

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Kronologi 3 ABK di Cirebon Tewas di Palka Kapal, Berawal dari Saling Menolong

Kronologi 3 ABK di Cirebon Tewas di Palka Kapal, Berawal dari Saling Menolong

Bandung
Wapres Maruf Amin Beri Apresiasi untuk Prabowo Subianto

Wapres Maruf Amin Beri Apresiasi untuk Prabowo Subianto

Bandung
Kawanan Monyet Liar Melintasi Permukiman Warga di Soreang

Kawanan Monyet Liar Melintasi Permukiman Warga di Soreang

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com