Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kreasi Pelajar Tasikmalaya Tampilkan Busana Berbahan Karung Bekas dan Sampah di Galaxii Fest Jabar 2022

Kompas.com - 28/10/2022, 10:28 WIB
Irwan Nugraha,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

TASIKMALAYA, KOMPAS.com- Para pelajar SMAN 1 Tasikmalaya, Jawa Barat, menyuguhkan peragaan busana berbahan daur ulang sampah karung dan kertas dalam acara Galaxii Fest Jawa Barat (Jabar) di depan Gedung Kesenian Kota Tasikmalaya, Jumat (28/10/2022).

Busana mereka dibuat semenarik mungkin dan tak kalah dengan busana hasil desainer terkenal dan tidak tampak bahan aslinya dari daur ulang sampah.

Terlihat busana laiknya seperti gaun makan malam dan sebagiannya lagi terdapat busana dengan hiasan sayap berbahan plastik dan botol-botol bekas minuman instan.

"Ini hasil kreasi seni pembuatan busana murni dari anak-anak (pelajar SMAN 1 Tasikmalaya) yang bahannya dari sampah atau bahan daur ulang. Mulai dari karung goni, plastik dan kertas bekas lainnya," jelas Guru Seni dan Budaya SMAN 1 Tasikmalaya, Yopi Samsul Arifin, kepada Kompas.com di Gedung Kesenian Kota Tasikmalaya, Jumat (28/10/2022).

Baca juga: Kreasi Kuliner Unik Pempek Bingen, Ibu di Palembang Buat Pempek Berbentuk Kue Jadul

Yopi menambahkan, busana sebagian besar berbahan utama karung goni bekas dan dibuat oleh para siswanya sesuai dengan model busana kekinian.

Busana pun dipercantik laiknya busana seorang putri dengan memakai sayap berbahan plastik dan kertas bekas.

"Kalau waktu pembuatannya ini sangat singkat dan memang khusus untuk mengikuti even ini. Alhamdulillah tadi menjadi sorotan saat penampilannya," tambah Yopi.

Yopi pun tak mengira hasil kreasi seni busananya mendapatkan perhatian khusus dari Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum saat acara.

Baca juga: Melihat Produk Limbah Kain Perca Kreasi Warga Grobogan di Tengah Pagebluk

Uu menyebutkan, even bagi pelajar SMA dan SMK serta SLB dari Kota dan Kabupaten Tasikmalaya tersebut menjadi sarana ajang kreatifitas dan seni serta olahraga para pelajar.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

2 Jenazah Terlantar di Musala Bandung, Belum Dimakamkan karena Tak Ada Biaya

2 Jenazah Terlantar di Musala Bandung, Belum Dimakamkan karena Tak Ada Biaya

Bandung
Demo Sampah, Mahasiswa Merangsek ke Halaman Gedung Sate Bandung

Demo Sampah, Mahasiswa Merangsek ke Halaman Gedung Sate Bandung

Bandung
Bandung Raya Dilanda Cuaca Panas Terik, Imbas El Nino dan Dipole Samudra Hindia

Bandung Raya Dilanda Cuaca Panas Terik, Imbas El Nino dan Dipole Samudra Hindia

Bandung
Kakek Pedagang Cimin yang Sebabkan Keracunan Massal di Bandung Barat Dipulangkan Polisi

Kakek Pedagang Cimin yang Sebabkan Keracunan Massal di Bandung Barat Dipulangkan Polisi

Bandung
Kakek T Penjual Cimin di KBB Diperiksa Polisi Usai Puluhan Siswa SD Diduga Keracunan, Baru Sehari Jualan

Kakek T Penjual Cimin di KBB Diperiksa Polisi Usai Puluhan Siswa SD Diduga Keracunan, Baru Sehari Jualan

Bandung
Kemarau Panjang, Sumber Air di Kabupaten Bandung dan Cimahi Turun hingga 60 Persen

Kemarau Panjang, Sumber Air di Kabupaten Bandung dan Cimahi Turun hingga 60 Persen

Bandung
Kepastian Hukum Kasus Bayi Tertukar di Bogor akan Diungkap lewat 'Scientific Crime Investigation'

Kepastian Hukum Kasus Bayi Tertukar di Bogor akan Diungkap lewat "Scientific Crime Investigation"

Bandung
Diduga Keracunan Cimin, Puluhan Murid SD di Bandung Barat Alami Muntah hingga Diare

Diduga Keracunan Cimin, Puluhan Murid SD di Bandung Barat Alami Muntah hingga Diare

Bandung
Siswa di KBB yang Meninggal Diduga Keracunan Cimin Tenyata Penderita Thalassemia

Siswa di KBB yang Meninggal Diduga Keracunan Cimin Tenyata Penderita Thalassemia

Bandung
Masa Transisi Tanggap Darurat Bencana, TPA Sarimukti Dipadatkan

Masa Transisi Tanggap Darurat Bencana, TPA Sarimukti Dipadatkan

Bandung
Cerita Guru di KBB yang Puluhan Muridnya Diduga Keracunan Cimin, Banyak Anak yang Izin Sakit

Cerita Guru di KBB yang Puluhan Muridnya Diduga Keracunan Cimin, Banyak Anak yang Izin Sakit

Bandung
Harga Beras Naik, Pedagang di Pasar Soreang Keluhkan Sepi Pembeli

Harga Beras Naik, Pedagang di Pasar Soreang Keluhkan Sepi Pembeli

Bandung
Mahasiswa Demo di Depan Gedung Sate, Protes Parahnya Penanganan Sampah

Mahasiswa Demo di Depan Gedung Sate, Protes Parahnya Penanganan Sampah

Bandung
Cimin Dagangannya Diduga Jadi Penyebab Keracunan Massal, Kakek T Ternyata Baru Sehari Berjualan

Cimin Dagangannya Diduga Jadi Penyebab Keracunan Massal, Kakek T Ternyata Baru Sehari Berjualan

Bandung
Bayi Tertukar di Bogor Dikembalikan, Kedua Ibu Berencana Ganti Nama Anaknya

Bayi Tertukar di Bogor Dikembalikan, Kedua Ibu Berencana Ganti Nama Anaknya

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com