Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Tasikmalaya untuk Lebaran 2023

Kompas.com - 29/03/2023, 14:25 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Masyarakat kini dapat memanfaatkan layanan penukaran uang baru di Tasikmalaya yang kembali dibuka selama periode Ramadhan 2023 atau jelang Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah.

Diketahui bahwa lokasi penukaran uang baru di Tasikmalaya dibuka di beberapa titik perbankan baik milik pemerintah maupun swasta, serta layanan layanan Kas Keliling dari Bank Indonesia.

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Bandung untuk Lebaran 2023

Dilansir dari Laman Resmi Bank Indonesia, lokasi penukaran uang baru di Tasikmalaya 2023 akan dilayani melalui layanan Kas Keliling dan beberapa titik perbankan.

Layanan penukaran uang baru di Tasikmalaya baik melalui Kas Keliling maupun titik perbankan akan diselenggarakan mulai tanggal 27 Maret-20 April 2023.

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Jawa Barat untuk Lebaran 2023

63 Lokasi Penukaran Uang Baru 2023 di Titik Perbankan di Tasikmalaya

Pada tiap lokasi penukaran uang baru di bank di wilayah Tasikmalaya berikut, masyarakat bisa datang dan mengakses layanan tanpa perlu mendaftar secara online.

Masyarakat bisa langsung datang dengan membawa KTP dan buku rekening atau uang tunai ke beberapa titik perbankan di wilayah Tasikmalaya.

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Yogyakarta untuk Lebaran 2023

Berikut adalah beberapa lokasi penukaran uang baru di berbagai wilayah Tasikmalaya selama periode Ramadhan 2023 atau jelang Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah.

1. Bank Mandiri, Jl. Otto Iskandardinata No. 26, Tasikmalaya

2. Bank Mandiri, Jl. Hz. Mustofa No 294 Tasikmalaya

3. Bank Mandiri, Jl. Sutisna Senjaya No. 88 Tasikmalaya

4. Bank BTN, Jl. Sutisna Senjaya No. 101 Tasikmalaya, Jawa Barat

5. Bank BTN, Jl. Perintis Kemerdekaan Ruko No. 5 Tasikmalaya

6. Bank BRI, Jl. R Ikik Wiradikarta No. 9, Tasikmalaya

7. Bank BRI, Jl. Raya Timur No.06, Singaparna, Kab. Tasikmalaya

8. Bank BNI, Jl. H. Z. Mustofa 110, Tasikmalaya

9. Bank BNI, Jl. Siliwangi 24, Tasikmalaya

10. Bank BNI, Jl. Raya Timur 52, Singaparna, Kab. Tasikmalaya

11. Bank BNI, Jl. Raya Karangnunggal, Simpang Bantar Kalong, Kab. Tasikmalaya

12. Bank BNI, Jl. Ardiwinangun 7/8, Tasikmalaya

13. Bank BNI, Jl. Sutisna Senjaya 93, Tasikmalaya

14. Bank BCA, Jl. Hz. Mustofa No 300, Tasikmalaya

15. Bank BCA, Jl. Yudanegara No.52-46, Yudanagara, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya

16. Bank BCA, Jl. Sutisna Senjaya No.82, Tasikmalaya

17. Bank BSI, Jl. Masjid Agung No. 26, Kota Tasikmalaya

18. Bank BSI, Jl. Sutisna Senjaya No. 76-78, Kota Tasikmalaya

19. Bank BSI, Jl. Ahmad Yani No. 15-17, Kota Tasikmalaya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Remaja asal Cikancung Bandung Hilang 2 Pekan, Diduga Dibawa Pria Kenalannya di Facebook

Remaja asal Cikancung Bandung Hilang 2 Pekan, Diduga Dibawa Pria Kenalannya di Facebook

Bandung
7 Korban Longsor Bandung Barat Ditemukan, Tim SAR Fokus Cari 3 Korban Lainnya

7 Korban Longsor Bandung Barat Ditemukan, Tim SAR Fokus Cari 3 Korban Lainnya

Bandung
6 Ruang SPA di Dago Bandung Ludes Terbakar, Petugas Sempat Kesulitan Padamkan Api

6 Ruang SPA di Dago Bandung Ludes Terbakar, Petugas Sempat Kesulitan Padamkan Api

Bandung
Uji Coba 'Contraflow' Dilakukan di Tol Cipali Km 153-157 untuk Kelancaran Arus Mudik

Uji Coba "Contraflow" Dilakukan di Tol Cipali Km 153-157 untuk Kelancaran Arus Mudik

Bandung
Skema Ganjil Genap, 'One Way' dan 'Contraflow' Disiapkan di Puncak Bogor Selama Libur Panjang Paskah

Skema Ganjil Genap, "One Way" dan "Contraflow" Disiapkan di Puncak Bogor Selama Libur Panjang Paskah

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Cek Jalur Mudik Lebaran, Ada Jalan Bergelombang dan Minim PJU di Cianjur

Cek Jalur Mudik Lebaran, Ada Jalan Bergelombang dan Minim PJU di Cianjur

Bandung
Penutupan Pendakian Gunung Gede Pangrangro Diperpanjang

Penutupan Pendakian Gunung Gede Pangrangro Diperpanjang

Bandung
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Jawa Barat, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Jawa Barat, 29 Maret 2024

Bandung
Sosok Wanita Penyimpan Puluhan Senjata Api Ilegal di Bandung...

Sosok Wanita Penyimpan Puluhan Senjata Api Ilegal di Bandung...

Bandung
Warga Keluhkan Air dari SPAM Gedebage Bandung Keruh

Warga Keluhkan Air dari SPAM Gedebage Bandung Keruh

Bandung
Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten Direncanakan, Pelaku Nyamar Jadi Pembeli

Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten Direncanakan, Pelaku Nyamar Jadi Pembeli

Bandung
Catat, 8 Titik Putaran Balik di Karawang yang Tetap Buka Saat Mudik 2024

Catat, 8 Titik Putaran Balik di Karawang yang Tetap Buka Saat Mudik 2024

Bandung
Deretan Toko dan Bank di Jalan Tasikmalaya-Garut Kebakaran, Bermula Api dari Kios Bakso

Deretan Toko dan Bank di Jalan Tasikmalaya-Garut Kebakaran, Bermula Api dari Kios Bakso

Bandung
Banding Panji Gumilang terhadap Ridwan Kamil Ditolak Pengadilan Tinggi Bandung

Banding Panji Gumilang terhadap Ridwan Kamil Ditolak Pengadilan Tinggi Bandung

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com