Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jasad Pria Penuh Belatung Ditemukan di dalam Rumah di Bogor

Kompas.com - 06/06/2024, 19:39 WIB
Afdhalul Ikhsan,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

BOGOR, KOMPAS.com - Jasad pria berinisial US (62) ditemukan dalam kondisi dipenuhi belatung, di dalam rumahnya di Desa Lemah Duhur, Kecamatan Caringin, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Jenis kelamin laki-laki, tergeletak di lantai, dengan posisi tertelengkup dan dalam keadaan membusuk, penuh belatung."

Demikian kata Kepala Polsek Caringin AKP Hendra Kurnia melalui keterangan tertulisnya, Kamis (6/6/2024).

Dia mengatakan, penemuan itu berawal dari laporan salah satu warga yang mencium bau busuk menyengat pada Rabu (5/6/2024) kemarin.

Baca juga: Jasad Pria Membusuk di Apartemen Kemayoran, Diduga Meninggal karena Sakit

Warga sekitar menduga, bau busuk tersebut berasal dari rumah tetangganya. Karena kecurigaan itu, mereka mengecek sumber bau ke dalam rumah yang dicurigai.

"Keterangan dari saksi, mereka mencium aroma tersebut dan kemudian melakukan pemeriksaan dan ditemukanlah sesosok mayat," ujar Hendra.

Polisi yang mendapat laporan tersebut langsung melakukan pemeriksaan. Hasilnya, diperkirakan bahwa mayat itu sudah enam hari terbujur di tempat itu.

"Dugaan sementara korban memiliki riwayat sakit bawaan, di mana mengalami penyakit asma sehingga menyebabkan kematian," ucap Hendra.

Baca juga: Jasad Pria yang Ditemukan di Irigasi Simalungun, Diduga Korban Kecelakaan

Kini, jenazah tersebut telah dibawa ke rumah sakit dan mendapatkan penanganan medis.

"Selanjutnya akan diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan secara layak," ungkap Hendra.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemuda di Bandung Ditemukan Tewas Gantung Diri, Sempat Mengeluh Sakit Perut

Pemuda di Bandung Ditemukan Tewas Gantung Diri, Sempat Mengeluh Sakit Perut

Bandung
Bupati Bandung Klaim Ada 10 Selebritas yang Siap Jadi Calon Wakilnya

Bupati Bandung Klaim Ada 10 Selebritas yang Siap Jadi Calon Wakilnya

Bandung
Pergantian Pimpinan Jadi Alasan Kejati Jabar Belum Periksa Eks Pj Bupati Bandung Barat

Pergantian Pimpinan Jadi Alasan Kejati Jabar Belum Periksa Eks Pj Bupati Bandung Barat

Bandung
Berkas Perkara Pegi Setiawan Bakal Diperiksa Jaksa dalam Sepekan

Berkas Perkara Pegi Setiawan Bakal Diperiksa Jaksa dalam Sepekan

Bandung
Bey Bakal Bertemu dengan Semua Camat di Jabar untuk Perintahkan Kelola Sampah

Bey Bakal Bertemu dengan Semua Camat di Jabar untuk Perintahkan Kelola Sampah

Bandung
Polda Jabar Serahkan Berkas Perkara Pegi Setiawan ke Kejati Jabar

Polda Jabar Serahkan Berkas Perkara Pegi Setiawan ke Kejati Jabar

Bandung
Santap Hidangan Hajat Tetangganya, 68 Warga Lembang Keracunan

Santap Hidangan Hajat Tetangganya, 68 Warga Lembang Keracunan

Bandung
Alasan PDI-P Lirik Susi Pudjiastuti untuk Pilkada Jabar 2024

Alasan PDI-P Lirik Susi Pudjiastuti untuk Pilkada Jabar 2024

Bandung
2 Kader Golkar Berebut Rekomendasi Maju pada Pilkada Kabupaten Bogor

2 Kader Golkar Berebut Rekomendasi Maju pada Pilkada Kabupaten Bogor

Bandung
Komnas HAM Kumpulkan Informasi di TKP Pembunuhan Vina

Komnas HAM Kumpulkan Informasi di TKP Pembunuhan Vina

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Bandung
Satpol PP Garut Kembali Sita Ribuan Botol Miras dari Toko yang Sama

Satpol PP Garut Kembali Sita Ribuan Botol Miras dari Toko yang Sama

Bandung
Cianjur Sembilan Kali Diguncang Gempa dalam Sepekan, BMKG Beri Penjelasan

Cianjur Sembilan Kali Diguncang Gempa dalam Sepekan, BMKG Beri Penjelasan

Bandung
Cianjur Diguncang 9 Kali Gempa Dampak Aktivitas Sesar Cugenang, BMKG Sebut Wajar

Cianjur Diguncang 9 Kali Gempa Dampak Aktivitas Sesar Cugenang, BMKG Sebut Wajar

Bandung
Kasus Mayat Wanita Tanpa Busana di Kuningan, Pelaku Terancam Hukuman Mati

Kasus Mayat Wanita Tanpa Busana di Kuningan, Pelaku Terancam Hukuman Mati

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com