Salin Artikel

Jawa Barat Sudah Dilanda 900 Bencana Alam Sepanjang 2022

Hal tersebut, disampaikan langsung oleh Bambang Imanudin Kepala Bidang (Kabid) Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Barat, saat mengikuti upacara kesiapsiagaan bencana di Baleendah, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu (5/9/2022).

Menurutnya, bencana yang kerap terjadi di wilayah Jawa Barat yakni bencana hidrometeorologi.

Bambang menjelaskan, bencana hidrometeorologi yang paling mendominasi yakni banjir dan longsor. 

Sedangkan puting beliung frekuensinya tidak terlalu tinggi

"Saat ini kita bersama-sama BBWS, dan Sektor lainnya menyiapkan sarana dan prasarana penanggulangan bencana," kata dia ditemui, Rabu (5/9/2022).

Jawa Barat, lanjut dia, memiliki beberapa wilayah yang masuk kategori rawan bencana, seperti wilayah Jawa Barat Selatan, Sukabumi, Cianjur, Garut dan Tasikmalaya.

"karena konturnya rapat, yang kedua tanahnya labil, dan ini yang banyak menyebabkan terjadinya bencana longsor maupun banjir bandang," ungkap dia.

Bambang mengapresiasi kesiapsiagaan yang dicanangkan oleh BBWS untuk menyiapkan langkah-langkah menghadapi bencana alam.

Langkah-langkah yang disiapkan BBWS, kata dia, diharapkan bisa mengurangi resiko korban, baik manusia ataupun materi.

"Saya kira ini apresiasi buat BBWS Citarum, dengan kesiapsiagaan ini kita segalanya harus siap. Mari kita sama-sama, hujan yang ada adalah berkah buat kita, mari kita sama kelola dengan baik,"  jelasnya.

https://bandung.kompas.com/read/2022/10/05/154745078/jawa-barat-sudah-dilanda-900-bencana-alam-sepanjang-2022

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke