Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hujan Deras Beberapa Jam, Kota Cirebon Terendam Banjir 1,5 Meter

Kompas.com - 22/12/2022, 06:20 WIB
Muhamad Syahri Romdhon,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

CIREBON, KOMPAS.com – Ratusan rumah di Kelurahan Kalijaga, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon Jawa Barat, terendam banjir pada Rabu malam (21/12/2022).

Banjir merendam lebih dari 300 rumah milik warga dengan ketinggian permukaan air sekitar satu meter setengah.

Video amatir yang sempat beredar di media sosial, banjir yang sangat deras menerjang wilayah Benda Kerep, Kelurahan Argasunya, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon pada Rabu petang. Aliran air melaju dari bagian hulu menuju hilir dengan cepat.

Baca juga: 10 Kecamatan di Aceh Utara Terendam Banjir 1 Meter

Tidak hanya Argasunya, banjir juga terjadi di Kelurahan Kalijaga, Kecamatan Harjamukti. Jalan utama yang menghubungkan antar wilayah terendam lebih dari satu meter. Akses warga sempat tersendat karena tertutup banjir.

Banjir juga masuk dan merendam lebih dari 300 rumah warga. Ketinggian permukaan air di titik ini, sekitar satu hingga satu meter setengah di titik terdalam.

Farhan, salah satu warga Kelurahan Kalijaga menyebut banjir sudah terjadi berulang kali. Banjir disebabkan hujan deras dengan intensitas yang cukup lama. Akibarnya sungai tidak dapat menampung dan meluap ke pemukiman warga.

“Selama saya tinggal di sini, banjir sudah langganan. Kalau hujan sudah dua sampai tiga jam, sungai mulai meluap. Rumah saya terendam dengan ketinggian sekitar satu meter. Banjir di titik ini sudah berulang kali atau bahkan puluhan kali,” kata Farhan saat ditemui Kompas.com di lokasi.

Baca juga: Ratusan Rumah di Kabupaten Cirebon Terendam Banjir

Farhan berharap pemerintah memberikan solusi atas kejadian banjir yang berulang kali terjadi ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bocah di Cianjur Meninggal Usai Diberi Suntikan Ketiga oleh Perawat Puskesmas

Bocah di Cianjur Meninggal Usai Diberi Suntikan Ketiga oleh Perawat Puskesmas

Bandung
'Long Weekend Waisak', Ganjil Genap di Puncak Berlaku 5 Hari

"Long Weekend Waisak", Ganjil Genap di Puncak Berlaku 5 Hari

Bandung
Kronologi Pembunuhan Perempuan di Lembang oleh Mantan Pembantu, Pelaku Dipergoki Warga

Kronologi Pembunuhan Perempuan di Lembang oleh Mantan Pembantu, Pelaku Dipergoki Warga

Bandung
Mediasi Gagal, Gugatan 2 Eks Bupati di Pilkada Garut Dilanjut Musyawarah

Mediasi Gagal, Gugatan 2 Eks Bupati di Pilkada Garut Dilanjut Musyawarah

Bandung
Cileunyi Bandung Semrawut, Sopir Angkot Berharap Ada Terminal

Cileunyi Bandung Semrawut, Sopir Angkot Berharap Ada Terminal

Bandung
MK Tolak Semua Gugatan Sengketa Pileg 2024 di Bandung Barat

MK Tolak Semua Gugatan Sengketa Pileg 2024 di Bandung Barat

Bandung
Jual Satwa Langka Dilindungi, Seorang Warga Garut Ditangkap

Jual Satwa Langka Dilindungi, Seorang Warga Garut Ditangkap

Bandung
Wilayah Cileunyi Tak Kunjung Punya Terminal, Apa yang Terjadi?

Wilayah Cileunyi Tak Kunjung Punya Terminal, Apa yang Terjadi?

Bandung
Seorang Pria di Lembang Bunuh Mantan Majikan Pakai Balok Kayu

Seorang Pria di Lembang Bunuh Mantan Majikan Pakai Balok Kayu

Bandung
Muncul Wacana Ridwan Kamil-Raffi Ahmad pada Pilkada 2024, Golkar: Siapa Saja Masih Mungkin

Muncul Wacana Ridwan Kamil-Raffi Ahmad pada Pilkada 2024, Golkar: Siapa Saja Masih Mungkin

Bandung
Mayat Perempuan Ditemukan di Pesawahan Nagreg Bandung, Keluarga Tolak Otopsi

Mayat Perempuan Ditemukan di Pesawahan Nagreg Bandung, Keluarga Tolak Otopsi

Bandung
Kisah Gadis di Indramayu Berpenampilan Laki-laki agar Bisa Kerja Jadi Buruh Bangunan demi Sang Adik

Kisah Gadis di Indramayu Berpenampilan Laki-laki agar Bisa Kerja Jadi Buruh Bangunan demi Sang Adik

Bandung
Anaknya Dipenjara Seumur Hidup, Suratno Tetap Yakin Sudirman Bukan Pembunuh Vina

Anaknya Dipenjara Seumur Hidup, Suratno Tetap Yakin Sudirman Bukan Pembunuh Vina

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Buru Penganiaya Perias Pengantin di Sukabumi, Polisi Sebar Identitas dan Foto Pelaku

Buru Penganiaya Perias Pengantin di Sukabumi, Polisi Sebar Identitas dan Foto Pelaku

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com