Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pendaftaran Mudik Gratis Dishub Jabar 2024: Link, Cara Daftar, dan Rute

Kompas.com - 10/03/2024, 11:14 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Perhubungan (Dishub Jabar) yang bekerjasama dengan Jasa Raharja kembali menyelenggarakan kegiatan mudik gratis dalam rangka menyambut Lebaran 2024.

Seperti tahun-tahun sebelumnya, informasi tentang program mudik gratis Dishub Jabar telah ditunggu-tunggu oleh masyarakat.

Kegiatan mudik gratis Dishub Jabar 2024 ini diselenggarakan untuk membantu warga Jawa Barat yang ingin merayakan Hari Raya Idul Fitri 1445 H di kampung halaman.

Baca juga: Pendaftaran Mudik Gratis Ditjen Hubdat 2024: Cara Daftar, Jadwal Keberangkatan, dan Rute

Tahun ini, moda transportasi yang disediakan dalam program mudik gratis yaitu menggunakan bus.

Dilansir dari akun Instagram @dishubjabar, berikut informasi tentang pendaftaran mudik gratis yang wajib disimak oleh calon pendaftar.

Baca juga: Cara Daftar Mudik Gratis Dishub Kabupaten Tangerang 2024 dan Syaratnya

Jadwal Pendaftaran Mudik Gratis Dishub Jabar 2024

Pendaftaran mudik gratis dibuka secara online pada 10 Maret 2024 pukul 10.00 WIB hingga 18 MAret 2024 atau hingga kuota terpenuhi.

Baca juga: Pendaftaran Mudik Gratis Perum Peruri 2024: Syarat, Cara Daftar, Jadwal, dan Rute

Syarat Peserta Mudik Gratis Dishub Jabar 2024

1. Pendaftaran mudik gratis Dishub Jabar 202 terbuka untuk masyarakat umum Warga Negara Indonesia (WNI).

2. Memiliki NIK KTP/KIA atau Kartu Keluarga (KK).

3. Satu pendaftar hanya bisa mendaftar satu kali (1 tiket 1 NK).

4. Peserta dalam keadaan sehat jasmani dan rohani pada saat keberangkatan arus mudik.

Persyaratan di atas dipersiapkan dalam format pdf/jpg dan dapat terbaca dengan jelas karena akan diunggah jika peserta melakukan pendaftaran online.

Cara Daftar Mudik Gratis Dishub Jabar 2024

Terdapat dua metode pendaftaran mudik gratis Dishub Jabar 2024 yaitu secara online dan offline.

Pendaftaran mudik gratis Dishub Jabar 2024 secara online dapat dilakukan melalui link https://mudik-dishub.jabar.go.id.

Sementara pendaftaran mudik gratis Dishub Jabar 2024 secara offline dapat dilakukan dengan mendatangi Kantor Dishub Jabar di Jalan Sukabumi No.1, Kacapiring, Kecamatan Batununggal, Kota Bandung.

Pendaftar juga dapat melakukan pengecekan sisa kuota tiket yang masih tersedia secara online pada link https://mudik-dishub.jabarprov.go.id/ketersediaan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Pembunuh Vina Sempat Cabut Keterangan di Polda Jabar,  Polisi Dalami Alasannya

8 Pembunuh Vina Sempat Cabut Keterangan di Polda Jabar, Polisi Dalami Alasannya

Bandung
Hari Ini Balai Kota Bandung Bebas Kendaraan, ASN Ngantor Jalan Kaki dan Bersepeda

Hari Ini Balai Kota Bandung Bebas Kendaraan, ASN Ngantor Jalan Kaki dan Bersepeda

Bandung
Tugas Bey untuk Pj Bupati Cirebon: Daerah Percontohan PPDB Terbaik

Tugas Bey untuk Pj Bupati Cirebon: Daerah Percontohan PPDB Terbaik

Bandung
Cuma 6 PPK Perempuan yang Dilantik, KPU Bandung Barat Dinilai Patriarki

Cuma 6 PPK Perempuan yang Dilantik, KPU Bandung Barat Dinilai Patriarki

Bandung
Kakak Vina Cemas karena Satu Pelaku Akan Bebas dari Penjara

Kakak Vina Cemas karena Satu Pelaku Akan Bebas dari Penjara

Bandung
Hujan Deras, 4 Kecamatan di Sukabumi Terendam Banjir

Hujan Deras, 4 Kecamatan di Sukabumi Terendam Banjir

Bandung
Maju Pilkada Jabar 2024, Bima Arya Kunjungi DPD Golkar

Maju Pilkada Jabar 2024, Bima Arya Kunjungi DPD Golkar

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Jelang PPDB 2024, Kadisdik Jabar Dilantik Jadi Pj Bupati Cirebon

Jelang PPDB 2024, Kadisdik Jabar Dilantik Jadi Pj Bupati Cirebon

Bandung
Berkas Dukungan Dikembalikan, Aceng Fikri Ajukan Sengketa Proses Pilkada

Berkas Dukungan Dikembalikan, Aceng Fikri Ajukan Sengketa Proses Pilkada

Bandung
Cerita Jaksa Pergoki Pengunjung PN Bandung Bawa 22 Paket Sabu dan 25 Pil Heximer

Cerita Jaksa Pergoki Pengunjung PN Bandung Bawa 22 Paket Sabu dan 25 Pil Heximer

Bandung
Usai Bunuh Ibu, Pria di Sukabumi Tidur Sambil Pakai Kaus Penuh Bercak Darah

Usai Bunuh Ibu, Pria di Sukabumi Tidur Sambil Pakai Kaus Penuh Bercak Darah

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Siswi SMA Terseret Angkot di Bandung, Sopir Diduga Tak Mau Berhenti

Siswi SMA Terseret Angkot di Bandung, Sopir Diduga Tak Mau Berhenti

Bandung
Pria Ini Datang ke Pengadilan Bandung Sambil Bawa 22 Paket Sabu, Ngakunya Rokok

Pria Ini Datang ke Pengadilan Bandung Sambil Bawa 22 Paket Sabu, Ngakunya Rokok

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com