Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/01/2023, 21:37 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

 

Satu karya terbaru SBY ialah lukisan pemandangan Gunung Ciremai. Lukisan tersebut ia buat pada Senin pagi dari kamar hotel di Cirebon.

Dalam lukisan itu, Gunung Ciremai terlihat berselimut awan di bagian puncaknya. Di kaki gunung tampak kerlap-kerlip lampu rumah penduduk. Lukisan tersebut didominasi warna kelabu-biru.

Baca juga: Kisah Lukisan SBY: Antara Hobi dan Ekspresi Cinta Kepada Ani Yudhoyono

Lukisan Gunung Ciremai itu merupakan karya keenam atau ketujuh yang pernah ia buat secara outdoor.

"Setiap berkunjung ke daerah, saya sempatkan melukis di pinggir pantai ataupun di tepi sungai," ungkap SBY.

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Pulang dari Jawa Timur, Singgah di Cirebon, SBY Langsung Melukis Pemandangan Gunung Ciremai

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com