Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Situ Gede Tasikmalaya: Daya Tarik, Aktivitas, Harga Tiket, dan Rute

Kompas.com - 01/07/2023, 22:23 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Situ Gede Tasikmalaya terletak di Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

Kawasan Situ Gede Tasikmalaya memiliki berbagai alternatif wisata yang dapat dinikmati oleh pengunjung.

Tempat wisata yang telah berdiri sejak zaman kolonial memiliki keindahan alam yang membuat orang menarik untuk berkunjung.

Situ Gede Tasikmalaya

Daya Tarik Situ Gede Tasikmalaya

Situ Gede berasal dari bahasa Sunda yang artinya Situ adalah danau dan Gede adalah besar atau luas.

Situ Gede Tasikmalaya telah menjadi tempat rekreasi favorit sejak zaman kolonial.

Luas Situ Gede Tasikmalaya sekitar 47 hektar, kedalaman 6 meter, dan dengan pulau yang bernama Nusa seluas satu hektar di bagian tengahnya.

Situ Gede Tasikmalaya memiliki sejumlah alternatif wisata, seperti wisata air, wisata ziarah, wisata olahraga, hingga wisata kuliner.

Konon, pulau tersebut memiliki tiga makam yang menjadi asal-usul berdirinya Situ Gede. Salah satunya makam Eyang Prabudilaya, tokoh agama Islam dari Tasikmalaya.

Baca juga: Wisata ke Situ Gede Tasikmalaya, Naik Perahu hingga Camping

Situ Gede memiliki pemandangan danau yang membentang luas dan pohon-pohon sekelilingnya yang masih rimbun.

Keberadaan pohon-pohon tersebut membuat udara sekitar lebih sejuk dan menjadi daya tarik pendatang.

Terdapat beberapa aktivitas Situ Gede Tasikmalaya yang dapat dilakukan oleh pengunjung, yakni.

  • Olahraga

Kawasan situ juga menyediakan area jogging track dan taman yang dapat digunakan untuk olahraga.

  • Menikmati suasana sekitar danau

Situ Gede memiliki pemandangan danau yang membentang luas dan pohon-pohon sekelilingnya yang masih rimbun.

Keberadaan pohon-pohon tersebut membuat udara sekitar lebih sejuk dan menjadi daya tarik pendatang.

Wisatawan dapat menikmati kesejukan udara sekitar sambil duduk-duduk santai di gazebo

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menikmati Jalan Braga Bandung yang Tak Lagi Macet pada Akhir Pekan

Menikmati Jalan Braga Bandung yang Tak Lagi Macet pada Akhir Pekan

Bandung
Polisi Olah TKP Kasus Oknum Brimob yang Tabrak Warga sampai Tewas

Polisi Olah TKP Kasus Oknum Brimob yang Tabrak Warga sampai Tewas

Bandung
Kisruh Birokrat di Cianjur Berakhir Damai, Banjir Air Mata dan Saling Cium Tangan

Kisruh Birokrat di Cianjur Berakhir Damai, Banjir Air Mata dan Saling Cium Tangan

Bandung
Tak Kunjung Diambil, 158 Sepeda Motor Hasil Razia Polisi di Bandung 2 Tahun Terbengkalai

Tak Kunjung Diambil, 158 Sepeda Motor Hasil Razia Polisi di Bandung 2 Tahun Terbengkalai

Bandung
Bima Arya Tanggapi Peluang Berpasangan dengan Ridwan Kamil pada Pilkada Jabar 2024

Bima Arya Tanggapi Peluang Berpasangan dengan Ridwan Kamil pada Pilkada Jabar 2024

Bandung
Wisatawan Minta Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan Diperpanjang

Wisatawan Minta Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan Diperpanjang

Bandung
Gerindra Disebut Lirik Dedi Mulyadi untuk Pilkada Jabar 2024

Gerindra Disebut Lirik Dedi Mulyadi untuk Pilkada Jabar 2024

Bandung
Tangisan Pedih Anak Saat Ayah-Ibunya Tewas Tertabrak Kereta Api di Sukabumi

Tangisan Pedih Anak Saat Ayah-Ibunya Tewas Tertabrak Kereta Api di Sukabumi

Bandung
Bima Arya: Saya Siap Maju Pilkada Jabar 2024

Bima Arya: Saya Siap Maju Pilkada Jabar 2024

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Sadisnya Pelaku Mutilasi di Ciamis, Tenteng Pisau Usai Eksekusi Istri di Jalan Desa

Sadisnya Pelaku Mutilasi di Ciamis, Tenteng Pisau Usai Eksekusi Istri di Jalan Desa

Bandung
Bey Turun Tangan Tengahi Konflik, Bupati Cianjur: Saya Malu...

Bey Turun Tangan Tengahi Konflik, Bupati Cianjur: Saya Malu...

Bandung
7.562 Mahasiswa Bisa Ikut Program Jarvis Kemenperin, Ini Syaratnya

7.562 Mahasiswa Bisa Ikut Program Jarvis Kemenperin, Ini Syaratnya

Bandung
Catat, Ini 16 Lokasi Parkir di Sekitar Braga Free Vehicle

Catat, Ini 16 Lokasi Parkir di Sekitar Braga Free Vehicle

Bandung
Tertangkap, Maling Motor Ditelanjangi lalu Diarak Warga di Cirebon

Tertangkap, Maling Motor Ditelanjangi lalu Diarak Warga di Cirebon

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com