Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hendak ke Jakarta, Pemuda Asal Ciamis Masuk Tol Cipularang dengan Sepeda Motor

Kompas.com - 10/04/2023, 20:51 WIB
M. Elgana Mubarokah,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

Pengendara motor tersebut baru berhenti, di kilometer 143 hampir menuju gerbang tol Buah Batu, Kota Bandung.

"Karena saya lihat dia semakin arogan, dan malah membahayakan pengendara lain, kalau dia jatuh dan kelindas kan gimana, akhirnya saya putuskan kejar terus. Berhenti atau ke tangkap di 143 itu sudah hampir ke Buah Batu," jelasnya.

Usai diamankan, pihaknya langsung menghubungi Jasa Marga dan petugas Patroli Jalan Raya (PJR).

"Ternyata infonya yang bersangkutan juga sudah di tegur pada saat masuk itu, tapi malah marah-marah," tuturnya.

Baca juga: Truk Tangki Banting Setir Tabrak 5 Sepeda Motor di Tangerang, 3 Orang Tewas

Angga mengungkapkan, usai diamankan, pemuda tersebut mengaku bernama Redi. Ditanya terkait alasannya menggunakan jalan tol, kata dia, yang bersangkutan akan menuju Jakarta dari Ciamis.

Tidak hanya itu, Redi mengaku masuk jalan tol, lantaran mengikuti arah yang berasal dari Google Maps.

"Dia bilang dari Ciamis mau ke Jakarta, alasannya karena tidak masuk akal, katanya dia ngikutin google map. Tapi saya enggak percaya, saya cek enggak ada juga jejak histori google map," ujarnya.

Selain mengamankan Redi, pihaknya juga sempat memeriksa kelengkapan kendaraan bermotor miliknya.

"Tidak pake helm, tidak ada plat nomer, ada plat nomer di belakang tapi tidak untuk peruntukannya. Jadi plat nomernya untuk motor Vespa, itu setelah di cek," ungkapnya.

Ia tak bisa menjelaskan, apakah yang bersangkutan dalam pengaruh alkohol atau barang-barang terlarang lainnya.

 

Namun, yang bersangkutan mengakui bahwa dia berprofesi sebagai seorang pengamen jalanan.

"Tapi tidak jelas juga karena enggak tahu dia pengaruh alkohol atau apa. Pengakuan orang Ciamis. Tapi sebelum saya telusuri lebih lanjut kemudian datang PJR, jadi saya serahkan ke PJR," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kisah Gadis di Indramayu Berpenampilan Laki-laki agar Bisa Kerja Jadi Buruh Bangunan Demi Sang Adik

Kisah Gadis di Indramayu Berpenampilan Laki-laki agar Bisa Kerja Jadi Buruh Bangunan Demi Sang Adik

Bandung
Anaknya Dipenjara Seumur Hidup, Suratno Tetap Yakin Sudirman Bukan Pembunuh Vina

Anaknya Dipenjara Seumur Hidup, Suratno Tetap Yakin Sudirman Bukan Pembunuh Vina

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Buru Penganiaya Perias Pengantin di Sukabumi, Polisi Sebar Identitas dan Foto Pelaku

Buru Penganiaya Perias Pengantin di Sukabumi, Polisi Sebar Identitas dan Foto Pelaku

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Demi Sesuap Nasi, Sopyah Terpaksa Berpenampilan Pria untuk Kerja di Bangunan

Demi Sesuap Nasi, Sopyah Terpaksa Berpenampilan Pria untuk Kerja di Bangunan

Bandung
Kala Luhut Teringat Jasa Mendiang Doni Monardo Bersihkan Sungai Citarum...

Kala Luhut Teringat Jasa Mendiang Doni Monardo Bersihkan Sungai Citarum...

Bandung
Mengenang Teknisi Pesawat Jatuh di BSD, Keluarga: Saya Bersaksi Almarhum Sosok yang Baik

Mengenang Teknisi Pesawat Jatuh di BSD, Keluarga: Saya Bersaksi Almarhum Sosok yang Baik

Bandung
Libur Waisak, PT KAI Tambah Perjalanan Bandung ke Solo dan Jakarta

Libur Waisak, PT KAI Tambah Perjalanan Bandung ke Solo dan Jakarta

Bandung
PKS dan Nasdem Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bandung 2024

PKS dan Nasdem Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bandung 2024

Bandung
Kantor dan Rumah Sekda Karawang Digeledah Terkait Korupsi, 2 Dus Berkas Disita

Kantor dan Rumah Sekda Karawang Digeledah Terkait Korupsi, 2 Dus Berkas Disita

Bandung
Heboh Pungli, Dishub dan Satpol PP Bandung Kaji Aturan Jukir Liar

Heboh Pungli, Dishub dan Satpol PP Bandung Kaji Aturan Jukir Liar

Bandung
Kejati Jabar Geledah Kantor Pemkab Karawang Terkait Dugaan Korupsi 'Tukar Guling' Aset

Kejati Jabar Geledah Kantor Pemkab Karawang Terkait Dugaan Korupsi "Tukar Guling" Aset

Bandung
Flyover Ciroyom Diprotes Warga, Satlantas Polrestabes Bandung Bersuara

Flyover Ciroyom Diprotes Warga, Satlantas Polrestabes Bandung Bersuara

Bandung
Tipikor Tukar Menukar Lahan, Jaksa Geledah Kantor Pemkab Karawang

Tipikor Tukar Menukar Lahan, Jaksa Geledah Kantor Pemkab Karawang

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com