Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rahasia Brand Lokal Bandung Gats Bertahan 36 Tahun di Bisnis Sepatu

Kompas.com - 18/08/2023, 14:34 WIB
Reni Susanti

Editor

BANDUNG, KOMPAS.com - Tahun ini, brand sepatu lokal asal Bandung, Gats, berusia 36 tahun. Untuk bisa bertahan selama itu, dibutuhkan perjuangan panjang.

Pendiri Gats, Gunaratna Andy Tanusasmita menceritakan perusahaannya didirikan tahun 1987.

Tak banyak orang yang terlibat, hanya ia, istrinya, dan beberapa pengrajin yang tinggal di sekitar rumahnya.

"Dulu (tinggal) di Cigondewah. Istri saya yang mendesain sepatu," ungkap Gunaratna di Bandung, belum lama ini.

Baca juga: Investasi Rp 10 Triliun Masuk ke IKN, 8 Kelompok Perusahaan Segera Membangun Bisnis Usahanya

Produk yang dibuatnya adalah sepatu dan sandal kulit pria. Agar kualitas terjaga, ia menggunakan 100 persen kulit sapi (leather), tidak dicampur dengan kulit sintetik.

Perlahan namun pasti, penjualan Gats merangkak naik dan menjadi idola pecinta sepatu. Dari jumlah pekerja hitungan jari, kini sudah ratusan. Bahkan Gats memiliki pabrik sendiri.

Hingga tahun 1998 terjadi krisis moneter. Penjualan terjun bebas. Namun tidak membutuhkan waktu lama, Gats kembali bangkit.

"Selama berbisnis, saat krismon saja saya mengalami kesulitan," tutur Gunaratna.

Baca juga: Uang Rp 100 Juta untuk Bisnis Timah Malah Dibelikan Mobil, Pria di Bangka Ditangkap

Second Generation Leader Gats, Yungky Pangestanu menambahkan, selain penggunaan material berkualitas tinggi, sepatu ini nyaman dipakai.

Letak kekuatan lainnya adalah ketahanan dari sepatu kulit yang bisa bertahan digunakan selama bertahun-tahun, karena menggunakan teknologi pengeleman dan lasting yang canggih.

"Teknik jahitnya menggunakan teknik pelipit sehingga bisa dipastikan untuk bagian upper dan sole sepatunya sangat kuat," kata Yungky.

Untuk model signature, sepatu kulit ini menggunakan outsole rubber sehingga anti slip dan anti licin. Sehingga sepatu kulit ini cocok digunakan untuk pekerja lapangan mobilias tinggi.

"Tampilannya yang kasual, sepatu ini banyak digunakan oleh pekerja kantoran, PNS, para guru karena nyaman, tahan lama, dan keren untuk dipakai," ujar Yungky.

Strategi Bertahan

Yungki menyebutkan, ada beberapa strategi yang digunakan GATS agar bertahan di bisnis sepatu. Pertama, tentunya kualitas sepatu.

Kedua, pintar melihat peluang. Misalnya sandal Gats yang sengaja dibuat untuk para jemaah haji pria.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban yang Tewas di Kosan Cirebon Sedang Menunggu Panggilan Kerja dari Luar Negeri

Korban yang Tewas di Kosan Cirebon Sedang Menunggu Panggilan Kerja dari Luar Negeri

Bandung
Karacak Valley di Garut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Karacak Valley di Garut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Gadis 21 Tahun Ditemukan Tewas Dalam Kamar Indekos di Cirebon, Terdapat Luka di Kepala

Gadis 21 Tahun Ditemukan Tewas Dalam Kamar Indekos di Cirebon, Terdapat Luka di Kepala

Bandung
Airin hingga Dimyati Berebut Restu Anak Jokowi di Pilkada Banten

Airin hingga Dimyati Berebut Restu Anak Jokowi di Pilkada Banten

Bandung
Viral, Unggahan Aksi Pembegalan Tukang Pijit di Cicalengka, Polisi Tegaskan Murni Kecelakaan

Viral, Unggahan Aksi Pembegalan Tukang Pijit di Cicalengka, Polisi Tegaskan Murni Kecelakaan

Bandung
Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Bandung
Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Bandung
Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Bandung
Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Bandung
Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Bandung
 Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Bandung
Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Bandung
Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com