Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Buang Sampah ke Sungai Citopeng Cimahi, Berulah Saat Hujan dan Arus Deras

Kompas.com - 17/11/2023, 13:13 WIB
Bagus Puji Panuntun,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

CIMAHI, KOMPAS.com - Sebuah rekaman kamera warga menunjukkan adanya aksi buang sampah ke aliran sungai.

Dalam video itu terlihat sampah sudah terbungkus plastik hitam yang dilemparkan ke badan sungai.

Aksi yang terekam kamera itu kemudian ramai menjadi perbincangan publik di media sosial.

Baca juga: Buang Sampah ke Sungai, Perempuan di Kabupaten Semarang Ditangkap Warga dan Diserahkan ke Polisi

 

Pasalnya, aksi buang sampah ke aliran Sungai Citopeng ini bukanlah kali pertama terjadi.

Usut punya usut, aksi buang sampah oleh oknum warga itu berlokasi di Sungai Citopeng, Kelurahan Cibeureum, Kecamatan Cimahi Selatan, Kota Cimahi, Jawa Barat pada Rabu (15/11/2023).

Kejadian itu dibenarkan oleh Ahmad (42) warga yang tinggal di sekitar lokasi tempat pembuangan sampah.

Namun, pembuangan sampah yang dilakukan oleh oknum warga itu dilakukan dari permukiman yang masuk wilayah Kota Bandung.

"Sungai Citopeng ini batas antara Kota Cimahi sama Kota Bandung. Titik yang buangnya kayanya dari warga sebelah (Kota Bandung). Cuma memang arah alirannya ke Cimahi," kata Ahmad saat ditemui di sekitar lokasi kejadian, Jumat (17/11/2023).

Baca juga: Warga Muharto Masih Kerap Buang Sampah ke Sungai, Begini Penjelasan Pemkot Malang

Ahmad memperkirakan aksi oknum warga yang membuang sampah ke aliran Sungai Citopeng ini dilakukan pada sore hari saat hujan deras dan debit air sungai sedang tinggi.

"Saat hujan kebetulan pas di sini, memang air sungai debitnya naik. Dari hulu juga banyak sampah yang terbawa. Tapi langsung kebawa arus. Mungkin ada oknum yang memanfaatkan itu untuk buang sampah," ujar Ahmad.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Libur Waisak, PT KAI Tambah Perjalanan Bandung ke Solo dan Jakarta

Libur Waisak, PT KAI Tambah Perjalanan Bandung ke Solo dan Jakarta

Bandung
PKS dan Nasdem Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bandung 2024

PKS dan Nasdem Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bandung 2024

Bandung
Kantor dan Rumah Sekda Karawang Digeledah Terkait Korupsi, 2 Dus Berkas Disita

Kantor dan Rumah Sekda Karawang Digeledah Terkait Korupsi, 2 Dus Berkas Disita

Bandung
Heboh Pungli, Dishub dan Satpol PP Bandung Kaji Aturan Jukir Liar

Heboh Pungli, Dishub dan Satpol PP Bandung Kaji Aturan Jukir Liar

Bandung
Kejati Jabar Geledah Kantor Pemkab Karawang Terkait Dugaan Korupsi 'Tukar Guling' Aset

Kejati Jabar Geledah Kantor Pemkab Karawang Terkait Dugaan Korupsi "Tukar Guling" Aset

Bandung
Flyover Ciroyom Diprotes Warga, Satlantas Polrestabes Bandung Bersuara

Flyover Ciroyom Diprotes Warga, Satlantas Polrestabes Bandung Bersuara

Bandung
Tipikor Tukar Menukar Lahan, Jaksa Geledah Kantor Pemkab Karawang

Tipikor Tukar Menukar Lahan, Jaksa Geledah Kantor Pemkab Karawang

Bandung
Suasana Haru Iringi Pemakaman Farid Ahmad di Bandung Barat

Suasana Haru Iringi Pemakaman Farid Ahmad di Bandung Barat

Bandung
Mobil Ngebut Tabrak Gerobak Kupat Tahu di Bandung, Terguling Saat Mau Kabur

Mobil Ngebut Tabrak Gerobak Kupat Tahu di Bandung, Terguling Saat Mau Kabur

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Punya Suara Tinggi, PKS Tak Akan Negosiasi Posisi Wali Kota di Pilkada Bandung 2024

Punya Suara Tinggi, PKS Tak Akan Negosiasi Posisi Wali Kota di Pilkada Bandung 2024

Bandung
Partai Demokrat Siapkan 3 Nama Pendamping Dadang Supriatna di Pilkada 2024

Partai Demokrat Siapkan 3 Nama Pendamping Dadang Supriatna di Pilkada 2024

Bandung
Hindari Jalan Rusak di Parung Panjang Bogor, Truk Tabrak Pengendara Motor

Hindari Jalan Rusak di Parung Panjang Bogor, Truk Tabrak Pengendara Motor

Bandung
Kasus Demam Berdarah di Cimahi Meningkat, 6 Orang Meninggal Dunia

Kasus Demam Berdarah di Cimahi Meningkat, 6 Orang Meninggal Dunia

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com