Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Obyek Wisata di Pangalengan, Salah Satunya Lokasi Syuting "Pengabdi Setan"

Kompas.com - 17/02/2022, 14:24 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Pangalengan merupakan sebuah daerah berupa dataran tinggi yang berada di Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat.

Tak hanya terkenal dengan produksi susunya, Pangalengan juga memiliki beberapa destinasi wisata yang bisa dikunjungi di akhir pekan.

Baca juga: Catat, Harga Tiket Masuk dan Rute ke Taman Langit Pangalengan

Tak hanya memiliki pesona alam yang indah, Pangalengan juga memiliki obyek wisata misteri.
Berikut adalah sederet rekomendasi obyek wisata di Pangalengan yang menarik untuk dicoba.

1. Perkebunan Teh Malabar

Ilustrasi kebun teh di Kabupaten Bandung, Jawa Barat.Shutterstock/YG PhotoArtWorks Ilustrasi kebun teh di Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Perkebunan Teh Malabar adalah kebun teh berada sekitar 45 kilometer di selatan Bandung.

Baca juga: Taman Langit Pangalengan, Indahnya Panorama Samudra Awan yang Memesona

Lokasinya cukup sejuk karena berada pada ketinggian 1550 m di atas permukaan laut.

Perkebunan teh ini dibangun pada tahun 1890 pada masa penjajahan Belanda oleh K.A.R Bosscha

Baca juga: Wisata Wayang Windu Panenjoan di Pangalengan yang Instagramable

Jam buka obyek wisata kebun teh Malabar adalah mulai pukul 08.00 WIB hingga pukul 17.00 WIB.

Sementara harga tiket masuk obyek wisata kebun teh Malabar sangat murah hanya Rp 2.000 untuk 1 kendaraan.

2. Situ Cileunca

Situ Cileunca, Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat DOK. Shutterstock Situ Cileunca, Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat DOK. Shutterstock

Kawasan obyek wisata Situ Cileunca, Pangalengan, Bandung, Jawa Barat, dapat menjadi pilihan untuk berlibur di akhir pekan.

Kawasan ini memiliki banyak atraksi selain pemandangan indah Gunung Wayang dari pinggir kawasan danau.

Salah satu daya tarik Situ Cileunca adalah kemudahan untuk mengakses penginapan dan juga kawasan berkemah di sekitar obyek wisata ini.

Jam buka obyek wisata Situ Cileunca adalah mulai pukul 07.00 WIB hingga pukul 17.00 WIB.
Sementara harga tiket masuk obyek wisata Situ Cileunca yaitu Rp 2.500 untuk anak dan Rp 5.000 untuk dewasa.

3. Kawah Wayang

Jembatan yang melintang di tengah kebun teh  dengan pemandangan asap Kawah Wayang.Dok. Instagram @wwp1800skypark Jembatan yang melintang di tengah kebun teh dengan pemandangan asap Kawah Wayang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Terimbas Banjir Rob, Pedagang Minta Pantai Karangsong Indramayu Dibenahi

Terimbas Banjir Rob, Pedagang Minta Pantai Karangsong Indramayu Dibenahi

Bandung
KPU Karawang Ancam Ambil Langkah Hukum Soal SK Palsu Penetapan Caleg

KPU Karawang Ancam Ambil Langkah Hukum Soal SK Palsu Penetapan Caleg

Bandung
Fakta di Balik Video Viral Bocah Gibran di Bogor Nangis Kelaparan

Fakta di Balik Video Viral Bocah Gibran di Bogor Nangis Kelaparan

Bandung
Ingin Ulangi Kemenangan 2008, PDI-P dan PKS Jajaki Koalisi untuk Pilkada Sumedang

Ingin Ulangi Kemenangan 2008, PDI-P dan PKS Jajaki Koalisi untuk Pilkada Sumedang

Bandung
Kisah Srikandi Tagana Lawan Stigma, Rela Tinggalkan Keluarga demi Tangani Bencana

Kisah Srikandi Tagana Lawan Stigma, Rela Tinggalkan Keluarga demi Tangani Bencana

Bandung
WNA Pembunuh Mertua di Kota Banjar Divonis 16 Tahun Penjara dan Bayar Restitusi 192 Juta

WNA Pembunuh Mertua di Kota Banjar Divonis 16 Tahun Penjara dan Bayar Restitusi 192 Juta

Bandung
Cirebon Festival 2024, Ajang bagi UMKM Cirebon untuk 'Naik Kelas'

Cirebon Festival 2024, Ajang bagi UMKM Cirebon untuk "Naik Kelas"

Bandung
Sederet Fakta Baru Kasus Mutilasi di Ciamis, Tersangka Depresi Diduga gara-gara Utang Rp 100 Juta

Sederet Fakta Baru Kasus Mutilasi di Ciamis, Tersangka Depresi Diduga gara-gara Utang Rp 100 Juta

Bandung
Kementan Targetkan Bantu 10.000 Pompa Air untuk Pertanian Jawa Barat

Kementan Targetkan Bantu 10.000 Pompa Air untuk Pertanian Jawa Barat

Bandung
Nenek 69 Tahun di Purwakarta Ditemukan Tewas di Ruang Tamu, Polisi: Ada Luka di Kepala

Nenek 69 Tahun di Purwakarta Ditemukan Tewas di Ruang Tamu, Polisi: Ada Luka di Kepala

Bandung
Meski Harga Pupuk Subsidi Naik, Mentan Jamin Jumlahnya Tak Akan Berkurang

Meski Harga Pupuk Subsidi Naik, Mentan Jamin Jumlahnya Tak Akan Berkurang

Bandung
Fortuner Mobil Dinas Polda Jabar Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudinya Diperiksa Propam

Fortuner Mobil Dinas Polda Jabar Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudinya Diperiksa Propam

Bandung
Mentan Bangun Klaster Pertanian di Kabupaten Bandung, Apa Istimewanya?

Mentan Bangun Klaster Pertanian di Kabupaten Bandung, Apa Istimewanya?

Bandung
Pelaku Nikah Sesama Jenis di Cianjur Diduga Alami Penyimpangan Gender

Pelaku Nikah Sesama Jenis di Cianjur Diduga Alami Penyimpangan Gender

Bandung
Video Viral Penumpang Diduga Lecehkan 'Driver' Ojol di Bandung, Polisi: Salah Paham

Video Viral Penumpang Diduga Lecehkan "Driver" Ojol di Bandung, Polisi: Salah Paham

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com