Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Temukan 1,5 Kg Ranjau Paku di Jalur Mudik Pantura Karawang

Kompas.com - 15/04/2023, 16:08 WIB
Farida Farhan,
Farid Assifa

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Polisi Resor (Polres) Karawang menemukan 1,5 kilogram ranjau paku dan lainnya di sepanjang jalur mudik arteri Karawang, Jawa Barat.

Tim dari Satuan Lalu Lintas Polres Karawang melakukan sapu bersih ranjau paku di sepanjang jalur mudik. Hasilnya, polisi mendapati 1,5 kilogram paku, baut dan kawat.

"Hari ini saja dari pagi sampai siang, ada sekitar setengah kilogram paku, baut dan kawat dari hasil penyisiran," kata Kasat Lantas Polres Karawang AKP La Ode Habibi Ade Jama di sela penyisiran ranjau paku di Jalan Lingkar Luar atau Jalan Baru Karawang, Sabtu (15/4/2023).

Baca juga: 19 Titik Rawan Macet di Karawang Saat Mudik, dari Pasar Tumpah hingga Bottleneck

Penyisiran ranjau paku itu bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada pemudik maupun masyarakat yang melintas jalur arteri Karawang.

Habibi mengatakan, timnya menyiapkan roda empat dan alat magnet untuk menyisir paku dan besi di jalanan yang membahayakan pemudik.

Keberadaan paku ini kerap membuat resah para pemudik. Sebab, beberapa ban pemudik kendaraannya bocor lantaran paku.

"Tentu tim ini kami kerahkan biar pemudik lebih aman dan nyaman saat perjalanannya," ucapnya.

Ia menerangkan, tim sapu bersih ranjau paku ini sudah dikerahkan sejak Jumat (14/4/2023).  Pada Sabtu (15/4/2023) ini juga tim diturunkan dan terus setiap harinya.

Baca juga: Lokasi dan Jadwal Penukaran Uang Baru di Karawang untuk Lebaran 2023

Tim sapu bersih ranjau paku ini akan terus menyisir sepanjang jalur mudik. Mulai dari jalan arteri di wilayah Tanjung Pura, Klari-Kosambi hingga Cikampek-Jatisari.

"Terus titik penyisirannya berubah-ubah, hari ini titiknya mulai Bundaran Charles, nanti semua jalur pantura kita sisir," ujar Habibi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

7 Pengguna Jalan di Cicalengka Jadi Korban Pembacokan OTK

7 Pengguna Jalan di Cicalengka Jadi Korban Pembacokan OTK

Bandung
Detik-detik Duel Maut Siswa SMP di Sukabumi, Satu Orang Meninggal

Detik-detik Duel Maut Siswa SMP di Sukabumi, Satu Orang Meninggal

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Menikmati Jalan Braga Bandung yang Tak Lagi Macet pada Akhir Pekan

Menikmati Jalan Braga Bandung yang Tak Lagi Macet pada Akhir Pekan

Bandung
Polisi Olah TKP Kasus Oknum Brimob yang Tabrak Warga sampai Tewas

Polisi Olah TKP Kasus Oknum Brimob yang Tabrak Warga sampai Tewas

Bandung
Kisruh Birokrat di Cianjur Berakhir Damai, Banjir Air Mata dan Saling Cium Tangan

Kisruh Birokrat di Cianjur Berakhir Damai, Banjir Air Mata dan Saling Cium Tangan

Bandung
Tak Kunjung Diambil, 158 Sepeda Motor Hasil Razia Polisi di Bandung 2 Tahun Terbengkalai

Tak Kunjung Diambil, 158 Sepeda Motor Hasil Razia Polisi di Bandung 2 Tahun Terbengkalai

Bandung
Bima Arya Tanggapi Peluang Berpasangan dengan Ridwan Kamil pada Pilkada Jabar 2024

Bima Arya Tanggapi Peluang Berpasangan dengan Ridwan Kamil pada Pilkada Jabar 2024

Bandung
Wisatawan Minta Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan Diperpanjang

Wisatawan Minta Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan Diperpanjang

Bandung
Gerindra Disebut Lirik Dedi Mulyadi untuk Pilkada Jabar 2024

Gerindra Disebut Lirik Dedi Mulyadi untuk Pilkada Jabar 2024

Bandung
Tangisan Pedih Anak Saat Ayah-Ibunya Tewas Tertabrak Kereta Api di Sukabumi

Tangisan Pedih Anak Saat Ayah-Ibunya Tewas Tertabrak Kereta Api di Sukabumi

Bandung
Bima Arya: Saya Siap Maju Pilkada Jabar 2024

Bima Arya: Saya Siap Maju Pilkada Jabar 2024

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Sadisnya Pelaku Mutilasi di Ciamis, Tenteng Pisau Usai Eksekusi Istri di Jalan Desa

Sadisnya Pelaku Mutilasi di Ciamis, Tenteng Pisau Usai Eksekusi Istri di Jalan Desa

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com