Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bupati Cianjur Soroti 3 Pegawai Tewas akibat Kebakaraan Toko Material

Kompas.com - 17/01/2024, 10:52 WIB
Firman Taufiqurrahman,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi


CIANJUR, KOMPAS.com – Bupati Cianjur Herman Suherman meninjau lokasi kebakaran di ruas Jalan Raya Sukabumi, bilangan Nagrak, Cianjur, Jawa Barat.

Herman menyampaikan keprihatinan dan bela sungkawa atas peristiwa yang telah menelan tiga korban jiwa ini.

“Sangat prihatin, ketiga korban juga informasinya sempat terjebak di dalam saat kebakaran,” kata Herman di lokasi kejadian, Rabu (17/1/2027).

Berkaca dari peristiwa ini, Herman akan menginstruksikan jajarannya untuk melakukan pengecekan terhadap sejumlah tempat usaha terutama bangunan toko dan ruko.

Baca juga: Kebakaran Toko di Cianjur Sempat Padam, Api Kembali Menyala Pagi Ini

Pemeriksaan terkait kelaikan akses keluar dan fasilitas APAR (alat pemadam api ringan).

Menurut Herman, setiap bangunan tempat usaha sedianya memiliki fasilitas keselamatan termasuk akses atau jalur darurat.

“Agar jangan sampai terjadi lagi seperti ini, ada orang yang terjebak,” ujar dia.

Pemerintah daerah siap membantu proses pemulasaran dan memberikan santunan bagi ketiga jenazah korban yang saat ini telah berada di rumah sakit.

“Kita cek dulu, kalau tidak ada dalam BPJS Ketenagakerjaan, kita dari Pemda siap bantu,” ujar Herman.

Baca juga: 1 Jasad Ditemukan, Korban Kebakaran di Cianjur Jadi 3 Orang

Sebelumnya diberitaka, toko bahan ini terbakar pada Selasa (16/1/2024) petang. Tiga orang pegawai toko ditemukan tewas terpanggang setelah sempat terjebak kobaran api.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur, Diawali Gemuruh hingga Rumah-rumah Ambruk

Cerita Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur, Diawali Gemuruh hingga Rumah-rumah Ambruk

Bandung
Kurir 1 Kg Sabu Disergap Polisi di Pintu Tol Kertajati

Kurir 1 Kg Sabu Disergap Polisi di Pintu Tol Kertajati

Bandung
PDI-P Buka Penjaringan untuk Pilkada Kota Bandung 2024

PDI-P Buka Penjaringan untuk Pilkada Kota Bandung 2024

Bandung
Tanah Bergerak di Cianjur, Kampung Ditinggalkan, Puing Reruntuhan mulai Dibersihkan

Tanah Bergerak di Cianjur, Kampung Ditinggalkan, Puing Reruntuhan mulai Dibersihkan

Bandung
Polda Jabar Bakal Telusuri Oknum Polisi Pengintimidasi Saksi Pembunuhan di Subang

Polda Jabar Bakal Telusuri Oknum Polisi Pengintimidasi Saksi Pembunuhan di Subang

Bandung
Majalaya Waterpark di Bandung: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Majalaya Waterpark di Bandung: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Dianggap Tak Sesuai Harapan, Car Free Day Gedung Sate Dievaluasi

Dianggap Tak Sesuai Harapan, Car Free Day Gedung Sate Dievaluasi

Bandung
Pulang Antar Ikan dari Pasar, Dua Pelajar Tiba-tiba Dihentikan Penembak Misterius di Bandung

Pulang Antar Ikan dari Pasar, Dua Pelajar Tiba-tiba Dihentikan Penembak Misterius di Bandung

Bandung
OTK Lepaskan 4 Tembakan di Bandung, Pelaku Diduga Pakai 'Airsoft Gun'

OTK Lepaskan 4 Tembakan di Bandung, Pelaku Diduga Pakai "Airsoft Gun"

Bandung
Petani Tertimbun Longsor di Bandung Barat Belum Ditemukan

Petani Tertimbun Longsor di Bandung Barat Belum Ditemukan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Pergerakan Tanah di Cianjur, Puluhan Rumah Rusak, Sekampung Diungsikan

Pergerakan Tanah di Cianjur, Puluhan Rumah Rusak, Sekampung Diungsikan

Bandung
Polisi Buru Penembak Misterius di Bandung, Warga Dengar 4 Kali Tembakan

Polisi Buru Penembak Misterius di Bandung, Warga Dengar 4 Kali Tembakan

Bandung
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Bey Sambut Baik Braga Bebas Kendaraan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Bey Sambut Baik Braga Bebas Kendaraan

Bandung
Ronal Surapradja Daftar Jadi Calon Wali Kota Bandung ke PDI-P

Ronal Surapradja Daftar Jadi Calon Wali Kota Bandung ke PDI-P

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com