Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Resmikan Masjid Al Jabbar, Ridwan Kamil Tahan Haru Saat Pidato

Kompas.com - 30/12/2022, 11:41 WIB
Dendi Ramdhani,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com- Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan Masjid Raya Al Jabbar di Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat, Jumat (30/12/2022).

Peresmian tersebut sangat emosional bagi Ridwan Kamil. Sebab, ia secara langsung terlibat dalam pembangunan masjid yang bisa menampung 50.000 jemaah.

Sambil menahan haru, ia menceritakan sejarah lahirnya masjid tersebut.

Baca juga: Masjid Al Jabbar Dirancang Ridwan Kamil, Terinspirasi dari Rumus Matematika, Disebut sebagai Proyek Tersulit yang Pernah Digarapnya

Ia berkisah, pada 2015 saat masih menjadi Wali Kota Bandung mengusulkan kepada Gubernur Ahmad Heryawan untuk membuat masjid level provinsi.

"Saat pidato ini saya sedang berkaca-kaca. Saya flashback pada saat jadi wali kota saya melihat kenapa di alun-alun Kota Bandung judulnya Masjid Raya Kota Bandung Provinsi Jabar," kata Emil, sapaan Ridwan Kamil, dalam pidatonya.

Setelah ditelusuri, kata Emil, negara memberikan urutan nama masjid sesuai lokasinya.

Area taman Masjid Al Jabbar.KOMPAS.COM/DENDI RAMDHANI Area taman Masjid Al Jabbar.

Contohnya Istiqlal sebagai masjid negara, di level provinsi namanya masjid raya di kota kabupaten namanya masjid agung, kecamatan masjid besar, dan di desa masjid jami.

"Saya bilang Pak Aher sebaiknya di zaman bapak kita ikhtiarkan. 48 juta jiwa penduduk muslim di Jabar harus punya masjid raya. Disambut baik idenya," ucap Emil.

Baca juga: Peresmian Masjid Al-Jabbar, Polisi Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas di Gedebage Bandung

Ketika itu, ia pun meminta untuk menyumbangkan ilmu arsiteknya untuk mendesain masjid tersebut.

Emil pun menyarankan agar masjid tersebut dibangun di kawasan Kota Bandung Selatan sebagai lokasi baru pengembangan kota.

"Lokasinya di selatan Bandung karena tanahnya masih leluasa, ada Stadion GBLA dan ada stasiun di kereta cepat di Tegalluar," kata dia.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban yang Tewas di Kosan Cirebon Sedang Menunggu Panggilan Kerja dari Luar Negeri

Korban yang Tewas di Kosan Cirebon Sedang Menunggu Panggilan Kerja dari Luar Negeri

Bandung
Karacak Valley di Garut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Karacak Valley di Garut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Gadis 21 Tahun Ditemukan Tewas Dalam Kamar Indekos di Cirebon, Terdapat Luka di Kepala

Gadis 21 Tahun Ditemukan Tewas Dalam Kamar Indekos di Cirebon, Terdapat Luka di Kepala

Bandung
Airin hingga Dimyati Berebut Restu Anak Jokowi di Pilkada Banten

Airin hingga Dimyati Berebut Restu Anak Jokowi di Pilkada Banten

Bandung
Viral, Unggahan Aksi Pembegalan Tukang Pijit di Cicalengka, Polisi Tegaskan Murni Kecelakaan

Viral, Unggahan Aksi Pembegalan Tukang Pijit di Cicalengka, Polisi Tegaskan Murni Kecelakaan

Bandung
Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Bandung
Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Bandung
Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Bandung
Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Bandung
Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Bandung
 Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Bandung
Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Bandung
Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com