Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Telaga Biru Cicerem, Pesona Telaga yang Airnya Sebening Kaca

Kompas.com - 15/02/2023, 21:57 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

Ada juga perahu yang bisa disewa untuk berfoto dari bagian tengah telaga.

Selain itu banyak ikan warna-warni yang hidup di dalamnya dan nampak terbiasa dengan kehadiran manusia.

Apabila pengunjung memberi makan, maka ikan-ikan tersebut akan langsung datang dan berebut makanan.

Selain indah, wisatawan yang akan masuk ke kawasan ini hanya perlu membayar tiket dengan harga Rp 10.000 per orang.

Legenda Telaga Biru Cicerem

Menurut cerita yang dipercaya masyarakat, Telaga Biru Cicerem ini menyimpan legenda.

Legenda ini bercerita tentang seorang pemuka agama dari Kasepuhan Cirebon yang menyebarkan agama Islam di desa tersebut.

Ketika melaksanakan tugasnya, beliau sering melakukan pertemuan dengan warga di dekat danau.

Namun kala itu, Situ Cicerem masih berupa sebuah mata air kecil sehingga sesepuh desa bermaksud memperluas sumber mata air.

Sehingga terbentuklah sebuah situ yang dikenal dengan Situ Cicerem.

Sumber:
tribunnewswiki.com  
tribunnewswiki.com  
wonderfulimages.kemenparekraf.go.id  
regional.kompas.com  (Editor : Dini Daniswari)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com