Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Pebalap Nasional Pradana, dari Balap Liar, Diragukan, hingga Masuk Jajaran Profesional

Kompas.com - 10/04/2023, 13:01 WIB
Reni Susanti

Editor

 

BANDUNG, KOMPAS.com - Pradana Adi Wilianto menceritakan perjalanannya menjadi pebalap profesional. Awalnya, kariernya ini berawal dari hobi.

"Dari dulu suka balap. Kadang dulu (ikut balap liar)," ujar Pradana di Bandung, beberapa waktu lalu.

Hingga akhirnya ia dilirik oleh Honda Bandung Center (HBC) Racing Team. Tak butuh waktu lama, sebagai anak baru, ia menorehkan prestasi di kancah nasional, termasuk dalam Kejurnas Indonesia Touring Car Race (ITCR) 2022.

Baca juga: Mudik Lebaran 2023, 1.400 Personel Gabungan Akan Disiagakan di Kabupaten Bandung

Pada musim balap 2022, dari 12 pertandingan, Pradana 10 kali naik podium. Perolehannya saat ini sekaligus membungkam orang-orang yang meragukannya selama ini.

Sebab, pada awal kariernya sebagai pebalap ada orang yang meragukan kemampuannya. Keluarganya pun khawatir akan terjadi sesuatu padanya.

"(Keluarga) berpikir kalau balapan itu, kaya tabrak-tabrakan, padahal ga gitu. Ada banyak aturan dalam balap," beber dia.

Baca juga: Mantan Pembalap Motor Balikpapan Ditangkap, Bobol Sejumlah Indomaret, Gasak Ratusan Rokok

Bahkan, kalau ada pebalap yang sengaja membahayakan diri sendiri ataupun pebalap lain, bisa dikenakan hukuman.

Ketika ditanya tips sukses menjadi pebalap, ia mengatakan, disiplin dan jangan mudah menyerah.

Musim balap 2023

Pada 2023 ini, Pradana bertekad menjuarai musim balap 2023. Ia ingin memperbaiki perolehannya di tahun lalu.

Teddy Jusman, manager HBC Racing Team mengatakan, persiapan timnya untuk musim balap 2023 sudah 100 persen.

"Kita sudah siap untuk memulai balapan di tahun sekarang ini, pebalap kita juga yaitu Fitra Eri dan Pradana Adi Wilianto sejauh ini sudah sangat siap untuk bertarung di kejurnas nanti," beber dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cirebon Festival 2024, Ajang bagi UMKM Cirebon untuk 'Naik Kelas'

Cirebon Festival 2024, Ajang bagi UMKM Cirebon untuk "Naik Kelas"

Bandung
Sederet Fakta Baru Kasus Mutilasi di Ciamis, Tersangka Depresi Diduga gara-gara Utang Rp 100 Juta

Sederet Fakta Baru Kasus Mutilasi di Ciamis, Tersangka Depresi Diduga gara-gara Utang Rp 100 Juta

Bandung
Kementan Targetkan Bantu 10.000 Pompa Air untuk Pertanian Jawa Barat

Kementan Targetkan Bantu 10.000 Pompa Air untuk Pertanian Jawa Barat

Bandung
Nenek 69 Tahun di Purwakarta Ditemukan Tewas di Ruang Tamu, Polisi: Ada Luka di Kepala

Nenek 69 Tahun di Purwakarta Ditemukan Tewas di Ruang Tamu, Polisi: Ada Luka di Kepala

Bandung
Meski Harga Pupuk Subsidi Naik, Mentan Jamin Jumlahnya Tak Akan Berkurang

Meski Harga Pupuk Subsidi Naik, Mentan Jamin Jumlahnya Tak Akan Berkurang

Bandung
Fortuner Mobil Dinas Polda Jabar Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudinya Diperiksa Propam

Fortuner Mobil Dinas Polda Jabar Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudinya Diperiksa Propam

Bandung
Mentan Bangun Klaster Pertanian di Kabupaten Bandung, Apa Istimewanya?

Mentan Bangun Klaster Pertanian di Kabupaten Bandung, Apa Istimewanya?

Bandung
Pelaku Nikah Sesama Jenis di Cianjur Diduga Alami Penyimpangan Gender

Pelaku Nikah Sesama Jenis di Cianjur Diduga Alami Penyimpangan Gender

Bandung
Video Viral Penumpang Diduga Lecehkan 'Driver' Ojol di Bandung, Polisi: Salah Paham

Video Viral Penumpang Diduga Lecehkan "Driver" Ojol di Bandung, Polisi: Salah Paham

Bandung
Saat Menjalani Pemeriksaan Kejiwaan, Tersangka Mutilasi Justru Tanya Kondisi Keluarga dan Istri

Saat Menjalani Pemeriksaan Kejiwaan, Tersangka Mutilasi Justru Tanya Kondisi Keluarga dan Istri

Bandung
Tersangka Kasus Mutilasi Istri di Ciamis Dirujuk ke RSJ Cisarua

Tersangka Kasus Mutilasi Istri di Ciamis Dirujuk ke RSJ Cisarua

Bandung
Raih Suara Terbanyak di Golkar, Airin Siap Mundur demi Pilgub Banten

Raih Suara Terbanyak di Golkar, Airin Siap Mundur demi Pilgub Banten

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Senin Siang Masih Ngobrol dengan Tetangga, Sorenya Nenek Asiah Ditemukan Tewas

Senin Siang Masih Ngobrol dengan Tetangga, Sorenya Nenek Asiah Ditemukan Tewas

Bandung
Sengketa Dago Elos, Polda Jabar Tetapkan Duo Muller Jadi Tersangka

Sengketa Dago Elos, Polda Jabar Tetapkan Duo Muller Jadi Tersangka

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com