Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentari Ahmad Sahroni, Ridwan Kamil: Anggota DPR, Berarti Punya Kapasitas

Kompas.com - 25/02/2024, 06:42 WIB
Putra Prima Perdana,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

 

BANDUNG, KOMPAS.com-Wakil Ketua Umum Bidang Penggalangan Pemilih Partai Golkar, Ridwan Kamil, memberikan penilaian untuk Bendahara Umum Partai Nasdem Ahmad Sahroni

Sahroni disebut-sebut akan menjadi penantang Ridwan Kamil jika nantinya mencalonkan diri dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jakarta

Emil, sapaan Ridwan, berpandangan Ahmad Sahroni memiliki kapabilitas dan kemampuan untuk menjadi calon Gubernur DKI Jakarta.

"Semua orang punya kapasitas apalagi Pak Ahmad Sahroni kan sudah dua tiga kali anggota DPR, berarti punya kapasitas," kata Emil saat ditemui di Pasar Kreatif Jawa Barat, Jalan Pahlawan, Kota Bandung, Sabtu (24/2/2024).

Baca juga: Ridwan Kamil: Golkar Beri Mandat Pilkada DKI ke 2 Orang, Pak Zaki dan Saya

Namun, Emil mengatakan, belum pernah bertemu langsung dengan Sahroni yang merupakan Wakil Ketua Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). 

"Enggak pernah (bertemu). Saya hanya berbalas pantun saja sama Pak Ahmad Sahroni, " katanya.

Mantan Gubernur Jawa Barat itu juga menuturkan, hingga saat ini belum memutuskan bakal ikut dalam Pemilihan Gubernur Jakarta sesuai mandat dari partainya atau tidak.

Masih ada kebimbangan yang dirasakan, kata Emil, yang membuatnya belum mau menambah baliho di DKI Jakarta.

Baca juga: Menerka Karier Politik Ridwan Kamil, Pilih Jadi Menteri atau Gubernur?

Saat ini setelah salah satu baliho bergambar Ridwan Kamil ada di Jalan Hang Tuah, Jakarta Pusat. Baliho itu fotonya beredar di media sosial. 

"Pokoknya jawabannya tanggal 29 Februari 2024.  Berikutnya tinggal ikhtiar dan garis tangan," tandasnya. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban yang Tewas di Kosan Cirebon Sedang Menunggu Panggilan Kerja dari Luar Negeri

Korban yang Tewas di Kosan Cirebon Sedang Menunggu Panggilan Kerja dari Luar Negeri

Bandung
Karacak Valley di Garut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Karacak Valley di Garut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Gadis 21 Tahun Ditemukan Tewas Dalam Kamar Indekos di Cirebon, Terdapat Luka di Kepala

Gadis 21 Tahun Ditemukan Tewas Dalam Kamar Indekos di Cirebon, Terdapat Luka di Kepala

Bandung
Airin hingga Dimyati Berebut Restu Anak Jokowi di Pilkada Banten

Airin hingga Dimyati Berebut Restu Anak Jokowi di Pilkada Banten

Bandung
Viral, Unggahan Aksi Pembegalan Tukang Pijit di Cicalengka, Polisi Tegaskan Murni Kecelakaan

Viral, Unggahan Aksi Pembegalan Tukang Pijit di Cicalengka, Polisi Tegaskan Murni Kecelakaan

Bandung
Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Bandung
Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Bandung
Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Bandung
Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Bandung
Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Bandung
 Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Bandung
Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Bandung
Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com