Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mulai 18 April-8 Mei 2022, 70 Putaran Balik di Karawang Bakal Ditutup, Ini Daftarnya

Kompas.com - 13/04/2022, 17:31 WIB
Farida Farhan,
Reni Susanti

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Sebanyak 70 u-turn atau putaran balik di Karawang, Jawa Barat, bakal ditutup menjelang libur mudik Hari Raya Idul Fitri 2022.

Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasat Lantas) Polres Karawang mengatakan, kegiatan kesiapan operasi ketupat lodaya salah satunya menutup 70 u-turn kecil di jalan arteri.

"Penutupan tersebut dilakukan untuk memperlancar pengendara yang melakukan mudik atau pun warga lokal yang berkendara melalui jalur arteri pantura Karawang," kata Habibi saat dihubungi, Rabu (13/4/2022).

Baca juga: Cek Kesiapan Jalur Mudik, Polres Karawang Survei Pengamanan dan Kelayakan Jalan

Habibi mengatakan, rekayasa lalu lintas itu dilakukan menyusul rencana Kakorlantas Mabes Polri akan melakukan one way di jalan tol.

Karenanya kepadatan kendaraan diprediksi akan terjadi di jalan arteri.

"Penutupan u-turn itu akan dilakukan dari tanggal 18 April 2022 hingga 8 Mei 2022," beber dia.

Baca juga: Perbaikan Jalan Rusak di Jalur Mudik Karawang Ditargetkan Rampung H-7 Lebaran

Meski begitu, sambung dia, pihaknya menyisakan delapan bunderan dan u-turn yang bisa digunakan kendaraan untuk melakukan putar balik.

Sejumlah bunderan dan u-turn yakni Bunderan Kepuh, Bunderan Charles, Bunderan Masari, Bunderan Pancawati/Kanzen, Bunderan Depo Pertamina, putaran atau u-turn RM Niki, putaran atau u-turn SPBU Casandra, dan putaran atau u-turn Gamon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ada 3 Versi Data Bencana Gempa, Pemkab Garut Hitung Ulang

Ada 3 Versi Data Bencana Gempa, Pemkab Garut Hitung Ulang

Bandung
Deden Pasrahkan Rumahnya Kembali Rusak Dihantam Gempa

Deden Pasrahkan Rumahnya Kembali Rusak Dihantam Gempa

Bandung
Puluhan Bangunan di Tasik Terdampak Gempa, Satpam Bank Tertimpa Kaca

Puluhan Bangunan di Tasik Terdampak Gempa, Satpam Bank Tertimpa Kaca

Bandung
Mengenal Relawan ODGJ Cirebon, Perjuangan Memanusiakan Manusia

Mengenal Relawan ODGJ Cirebon, Perjuangan Memanusiakan Manusia

Bandung
Diduga Hirup Gas, 2 Pekerja Tewas di dalam Gorong-gorong di Dago

Diduga Hirup Gas, 2 Pekerja Tewas di dalam Gorong-gorong di Dago

Bandung
Pemkab Garut Tetapkan 14 Hari Tanggap Darurat Bencana Gempa Bumi

Pemkab Garut Tetapkan 14 Hari Tanggap Darurat Bencana Gempa Bumi

Bandung
Pemda di Jabar Diminta Tak Asal Keluarkan Izin Bangunan karena Bencana

Pemda di Jabar Diminta Tak Asal Keluarkan Izin Bangunan karena Bencana

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Bandung
5 Jalan Bersejarah di Bandung dan Kisah Menarik di Baliknya

5 Jalan Bersejarah di Bandung dan Kisah Menarik di Baliknya

Bandung
Analisis Badan Geologi, Penyebab Gempa Garut akibatkan Bencana di 1979, 2022, dan 2023

Analisis Badan Geologi, Penyebab Gempa Garut akibatkan Bencana di 1979, 2022, dan 2023

Bandung
Palak Warga Pakai Pistol Korek Api, 2 Pemuda di Bandung Diringkus

Palak Warga Pakai Pistol Korek Api, 2 Pemuda di Bandung Diringkus

Bandung
Cerita Hendi Selamatkan Keluarganya Saat Gempa Garut, Semua Benda Ditabrak

Cerita Hendi Selamatkan Keluarganya Saat Gempa Garut, Semua Benda Ditabrak

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Korban Luka akibat Gempa Garut Dipulangkan, Rumah Rusak Ditanggung Pemerintah

Korban Luka akibat Gempa Garut Dipulangkan, Rumah Rusak Ditanggung Pemerintah

Bandung
Ini Kesaksian yang Buat Saksi Pembunuhan di Subang Dipaksa Oknum Polisi Tutup Mulut

Ini Kesaksian yang Buat Saksi Pembunuhan di Subang Dipaksa Oknum Polisi Tutup Mulut

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com