Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir Karawang, Motor Mogok hingga Rumah dan Kantor Pemerintahan Terendam

Kompas.com - 27/02/2023, 12:04 WIB
Farida Farhan,
Reni Susanti

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Akibat hujan lebat semalaman, sejumlah wilayah di Karawang dikepung banjir pada Senin (27/2/2023).

Sejumlah ruas jalan arteri, jalan antar kecamatan, hingga perumahan dilanda banjir.

Misalnya di Jalan Raya Pantura, Kecamatan Klari, lalu di Jalan Raya Surotokunto Pasar Johar, Jalan Raya Cengkong Purwasari, Jalan Bundaran Puri Telukjambe, Jalan Raya Pantura arah Tanjungpura-Rengasdengklok.

Baca juga: Hari Ketiga Pencarian, Ayah dan Anak Diduga Terseret Banjir di Ende Belum Ditemukan

 

Ketinggian air beragam dari 15-40 centimeter. Sejumlah kendaraan, khususnya motor banyak yang mogok saat menerjang banjir.

Sejumlah perumahan juga dilanda banjir dengan ketinggian 20-60 centimeter. Kondisi ini membuat aktivitas warga terganggu.

"Akses keluar perum banjir, tidak bisa dilewati motor," kata Ahmad, warga sebuah perumahan di Majalaya, Karawang.

Baca juga: Mulai Hari Ini Masjid Al Jabbar Ditutup Sementara untuk Evaluasi, Warga: Setuju!

Ahmad menyebut, banyak rumah tetangganya yang kebanjiran

Salah satu warga yang rumahnya kebanjiran adalah Kiki. Ia terpaksa tidak bekerja karena rumaknya di Kecamatan Purwasari kebanjiran.

"Engga kerja dulu, ini ngurusin rumah banjir," kata Kiki seraya mengatakan, air di dalam rumahnya setinggi mata kaki, sedangkan di luar selutut orang dewasa. 

Tak hanya jalanan dan perumahan, area Kantor Pemerintah Kabupaten Karawang juga tergenang banjir.

Menurut Uya (45), warga yang berkunjung ke kantor Pemda Karawang pada pukul 7.30 WIB, kondisi parkiran di lingkungan Pemda Karawang terendam banjir dengan ketinggian 20-30 cm. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dianggap Tak Sesuai Harapan, Car Free Day Gedung Sate Dievaluasi

Dianggap Tak Sesuai Harapan, Car Free Day Gedung Sate Dievaluasi

Bandung
Pulang Antar Ikan dari Pasar, Dua Pelajar Tiba-tiba Dihentikan Penembak Misterius di Bandung

Pulang Antar Ikan dari Pasar, Dua Pelajar Tiba-tiba Dihentikan Penembak Misterius di Bandung

Bandung
OTK Lepaskan 4 Tembakan di Bandung, Pelaku Diduga Pakai 'Airsoft Gun'

OTK Lepaskan 4 Tembakan di Bandung, Pelaku Diduga Pakai "Airsoft Gun"

Bandung
Petani Tertimbun Longsor di Bandung Barat Belum Ditemukan

Petani Tertimbun Longsor di Bandung Barat Belum Ditemukan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Pergerakan Tanah di Cianjur, Puluhan Rumah Rusak, Sekampung Diungsikan

Pergerakan Tanah di Cianjur, Puluhan Rumah Rusak, Sekampung Diungsikan

Bandung
Polisi Buru Penembak Misterius di Bandung, Warga Dengar 4 Kali Tembakan

Polisi Buru Penembak Misterius di Bandung, Warga Dengar 4 Kali Tembakan

Bandung
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Bey Sambut Baik Braga Bebas Kendaraan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Bey Sambut Baik Braga Bebas Kendaraan

Bandung
Ronal Surapradja Daftar Jadi Calon Wali Kota Bandung ke PDI-P

Ronal Surapradja Daftar Jadi Calon Wali Kota Bandung ke PDI-P

Bandung
Gubernur Jabar Buka Gedung Pakuan untuk Umum, Ada 'Tour Guide' Gratis

Gubernur Jabar Buka Gedung Pakuan untuk Umum, Ada "Tour Guide" Gratis

Bandung
21.000 Warga Jabar Terserang DBD selama 2024, 177 Meninggal Dunia

21.000 Warga Jabar Terserang DBD selama 2024, 177 Meninggal Dunia

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Fakta di Balik Bencana Longsor di Garut, Dipicu Hujan Deras dan 3 Warga Tewas

Fakta di Balik Bencana Longsor di Garut, Dipicu Hujan Deras dan 3 Warga Tewas

Bandung
Longsor di Jalur antara Stasiun Cilame-Sasaksaat, 5 KA Terganggu

Longsor di Jalur antara Stasiun Cilame-Sasaksaat, 5 KA Terganggu

Bandung
Tim SAR Temukan Korban Terakhir Longsor di Garut, Operasi Ditutup

Tim SAR Temukan Korban Terakhir Longsor di Garut, Operasi Ditutup

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com