Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Mudik, Perbaikan Aspal di Jalur Utama Pantura Cirebon Dikebut

Kompas.com - 11/04/2023, 17:03 WIB
Muhamad Syahri Romdhon,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

CIREBON, KOMPAS.com- Menjelang pelaksanaan arus mudik 2023, proses perbaikan aspal di Jalur Utama Pantura Kabupaten hingga Kota Cirebon, Jawa Barat, dikebut.

Petugas menargetkan, perbaikan harus selesai pada Kamis (13/4/2023) mendatang.

Perbaikan jalur mudik yang sedang dilakukan perbaikan itu berlangsung di Jalan Raya Pantura kawasan Plumbon, Kabupaten Cirebon, Selasa siang.

Para petugas melakukan dengan metode penggantian permukaan tambal sulam.

Baca juga: Jelang Mudik, Jalur Pantura Tegal-Pemalang dan Jalur Selatan Masih Minim Penerangan

Pekerjaan perbaikan dimulai dengan mengukur dan memberi tanda pada area yang akan diperbaiki. Kemudian, petugas mengupas permukaan aspal yang kondisinya sudah rusak.

Setelah dibersihkan, petugas akan memberikan material aspal baru dan dilakukan perataan dengan stum atau silinder. Beberapa alat untuk pengerjaan disiagakan di lokasi.

Trisno Suharwanto, Petugas Pelaksana Perbaikan Jalan Dirjen Bina Marga Kemen PUPR, menyampaikan, perbaikan jalan di jalur mudik menjadi prioritas untuk memastikan jalan dalam kondisi baik dan aman untuk para pemudik.

"Demi keselamatan para pemudik dan seluruh pengguna jalan. Jangan sampai kejadian (kecelakaan), jadi kita perbaiki seluruhnya. Instruksi langsung dari pimpinan di KemenPUPR," kata Trisno saat ditemui Kompas.com di lokasi perbaikan, Selasa (11/4/2023).

Baca juga: 110 Santri di Situbondo Mudik Pakai Kapal Kayu ke Pulau Sapudi Sumenep

Trisno menjelaskan, perbaikan kali ini dilakukan sepanjang sekitar 15 kilometer, dari titik simpang Palimanan Kabupaten Cirebon menuju simpang Pegambiran Kota Cirebon.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Cerita Warga Saat Polisi Gerebek Pabrik Narkoba Berkedok Bengkel Mesin di Bogor

Cerita Warga Saat Polisi Gerebek Pabrik Narkoba Berkedok Bengkel Mesin di Bogor

Bandung
PKS Rekomendasikan Asep Mulyadi dan Istri Oded Maju Pilkada Bandung

PKS Rekomendasikan Asep Mulyadi dan Istri Oded Maju Pilkada Bandung

Bandung
2 Pengamen Ditemukan Tewas di Perkebunan Teh Malabar Bandung

2 Pengamen Ditemukan Tewas di Perkebunan Teh Malabar Bandung

Bandung
Pabrik Narkoba Berkedok Bengkel di Perkampungan Bogor, Polisi Temukan 1,2 Juta Pil PCC

Pabrik Narkoba Berkedok Bengkel di Perkampungan Bogor, Polisi Temukan 1,2 Juta Pil PCC

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Pabrik Narkoba di Bogor Digerebek Polisi, Pak RT Kaget: Dia Izinnya Buka Bengkel

Pabrik Narkoba di Bogor Digerebek Polisi, Pak RT Kaget: Dia Izinnya Buka Bengkel

Bandung
Tanah Longsor Terjang Komplek Pesantren di Sukabumi, Penjaga Keamanan Tewas

Tanah Longsor Terjang Komplek Pesantren di Sukabumi, Penjaga Keamanan Tewas

Bandung
Terjadi Lagi, Truk Tambang Tabrak Warung di Parung Panjang Bogor

Terjadi Lagi, Truk Tambang Tabrak Warung di Parung Panjang Bogor

Bandung
Jalani Tradisi Seba, 1.500 Warga Baduy Datang ke Pemkab Lebak

Jalani Tradisi Seba, 1.500 Warga Baduy Datang ke Pemkab Lebak

Bandung
Memburu 3 Pembunuh Vina

Memburu 3 Pembunuh Vina

Bandung
Angkot Rombongan Pelajar SMPN 4 Cimahi Kecelakaan di Kota Bandung, 3 Siswa Terluka

Angkot Rombongan Pelajar SMPN 4 Cimahi Kecelakaan di Kota Bandung, 3 Siswa Terluka

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Kondisi Bocah yang Depresi Ponselnya Dijual Sang Ibu, Rutin Minum Obat dan Dibelikan HP Baru

Kondisi Bocah yang Depresi Ponselnya Dijual Sang Ibu, Rutin Minum Obat dan Dibelikan HP Baru

Bandung
Menangis, Ayah Pacar Vina: Jangan Buat Kami Lebih Sakit

Menangis, Ayah Pacar Vina: Jangan Buat Kami Lebih Sakit

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com