Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gerindra Jabar Usul Prabowo Gaet Gibran sebagai Cawapres di Pilpres 2024

Kompas.com - 21/10/2023, 22:23 WIB
Farida Farhan,
Reni Susanti

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Jawa Barat, mengusulkan Prabowo Subianto menggaet Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menjadi Calon Wakil Presiden (Cawapres) dalam Pilpres 2024

Hal itu mencuat dalam Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) DPD Partai Gerindra Jawa Barat di Hotel Mercure Karawang, Sabtu (21/10/2023).

Sekretaris DPD Gerindra Jawa Barat, Abdul Harris Bobihoe mengatakan, ada dua hal penting pada Rapimda DPD Partai Gerindra Jawa Barat kali ini. Pertama, terus bekerja untuk pemenangan Prabowo Subianto di Jawa Barat.

Baca juga: Golkar Usulkan Gibran Dampingi Prabowo, Kaesang: Kecewa Ga Masuk PSI

"Kemudian dalam Rapimda juga kita mengusulkan kepada bapak Haji Prabowo Subianto sebagai Calon Presiden Republik Indonesia 2024 untuk didampingi oleh Calon Wakil Presiden yaitu Gibran Rakabuming Raka," kata Abdul Harris di Karawang, Sabtu (21/10/2023) malam.

Harris mengungkapkan, usulan itu berdasarkan aspirasi dari kader-kader Gerindra di setiap kabupaten di Jawa Barat. Usulan itu akan dibawa pada Rapimnas Gerindra yang akan diselenggarakan di Jakarta 23 Oktober 2023. 

Baca juga: Doa di Patung Jokowi, Warga NTT: Biarkan Gibran Matang Secara Alami

DPD Partai Gerindra Jawa Barat menilai, anak Presiden Joko Widodo ini menjadi calon yang pas untuk mendampingi Prabowo Subianto.

"Partai Gerindra mengusung kaum muda untuk menjadi pemimpin bangsa Indonesia," kata Abdul Harris.

Harris juga menilai pasangan Prabowo-Gibran bakal memantapkan kans kemenangan di Jabar. Bahkan kemenangan Prabowo diprediksi mencapai 80 persen di Pemilu 2024 di Jabar.

"Gibran bisa menyasar suara kaum pemuda di Jawa Barat yang saat ini belum tersentuh, " kata Abdul Harris.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kurir 1 Kg Sabu Disergap Polisi di Pintu Tol Kertajati

Kurir 1 Kg Sabu Disergap Polisi di Pintu Tol Kertajati

Bandung
PDI-P Buka Penjaringan untuk Pilkada Kota Bandung 2024

PDI-P Buka Penjaringan untuk Pilkada Kota Bandung 2024

Bandung
Tanah Bergerak di Cianjur, Kampung Ditinggalkan, Puing Reruntuhan mulai Dibersihkan

Tanah Bergerak di Cianjur, Kampung Ditinggalkan, Puing Reruntuhan mulai Dibersihkan

Bandung
Polda Jabar Bakal Telusuri Oknum Polisi Pengintimidasi Saksi Pembunuhan di Subang

Polda Jabar Bakal Telusuri Oknum Polisi Pengintimidasi Saksi Pembunuhan di Subang

Bandung
Majalaya Waterpark di Bandung: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Majalaya Waterpark di Bandung: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Dianggap Tak Sesuai Harapan, Car Free Day Gedung Sate Dievaluasi

Dianggap Tak Sesuai Harapan, Car Free Day Gedung Sate Dievaluasi

Bandung
Pulang Antar Ikan dari Pasar, Dua Pelajar Tiba-tiba Dihentikan Penembak Misterius di Bandung

Pulang Antar Ikan dari Pasar, Dua Pelajar Tiba-tiba Dihentikan Penembak Misterius di Bandung

Bandung
OTK Lepaskan 4 Tembakan di Bandung, Pelaku Diduga Pakai 'Airsoft Gun'

OTK Lepaskan 4 Tembakan di Bandung, Pelaku Diduga Pakai "Airsoft Gun"

Bandung
Petani Tertimbun Longsor di Bandung Barat Belum Ditemukan

Petani Tertimbun Longsor di Bandung Barat Belum Ditemukan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Pergerakan Tanah di Cianjur, Puluhan Rumah Rusak, Sekampung Diungsikan

Pergerakan Tanah di Cianjur, Puluhan Rumah Rusak, Sekampung Diungsikan

Bandung
Polisi Buru Penembak Misterius di Bandung, Warga Dengar 4 Kali Tembakan

Polisi Buru Penembak Misterius di Bandung, Warga Dengar 4 Kali Tembakan

Bandung
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Bey Sambut Baik Braga Bebas Kendaraan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Bey Sambut Baik Braga Bebas Kendaraan

Bandung
Ronal Surapradja Daftar Jadi Calon Wali Kota Bandung ke PDI-P

Ronal Surapradja Daftar Jadi Calon Wali Kota Bandung ke PDI-P

Bandung
Gubernur Jabar Buka Gedung Pakuan untuk Umum, Ada 'Tour Guide' Gratis

Gubernur Jabar Buka Gedung Pakuan untuk Umum, Ada "Tour Guide" Gratis

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com