Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Nama Rumah Adat di Jawa Barat, Keunikan, dan Ciri Khas

Kompas.com - 24/12/2021, 10:56 WIB
Puspasari Setyaningrum

Penulis

6. Tagog Anjing

Sebutan Tagog Anjing diberikan kepada rumah adat Jawa Barat dengan bentuk atap menyerupai anjing yang sedang duduk.

Bentuk khas dari rumah adat Tagog Anjing kerap ditemui di wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Bentuk atapnya terdiri dari dua bidang, dengan bidang belakang lebih lebar daripada bidang bagian depan.

Bidang bagian depan berfungsi menahan sinar matahari serta air hujan agar tidak mengenai ruangan bagian depan atau teras.

Hal ini juga membuat tiang rumah adat Tagog Anjing di bagian depan lebih tinggi daripada bagian belakangnya.

Sumber:

http://repositori.kemdikbud.go.id/8239/1/ARSITEKTUR%20TRADISIONAL%20DAERAH%20JAWA%20BARAT.pdf

https://www.kompas.com/skola/read/2021/01/28/174500869/mengenal-rumah-tradisional-suku-sunda?page=all

https://www.kompas.com/skola/read/2021/05/04/190944769/imah-badak-heuay-rumah-adat-jawa-barat

https://kids.grid.id/read/472884777/mengenal-rumah-adat-julang-ngapak-dari-jawa-barat?page=all

https://kids.grid.id/read/472923698/filosofi-dan-fungsi-rumah-adat-jolopong-dari-jawa-barat?page=all

https://kids.grid.id/read/472884509/mengenal-keunikan-rumah-adat-tagog-anjing-dari-jawa-barat?page=all

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com