Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Usai Jokowi Sebut Ciri Pemimpin yang Pikirkan Rakyat, Ridwan Kamil Unggah Foto Rambut Putih, Ganjar Ganti Warna Jadi Hitam

Kompas.com - 28/11/2022, 09:49 WIB
David Oliver Purba

Editor

KOMPAS.com - Dua kepala daerah, yaitu Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, terlihat kompak mengunggah foto penampilan mereka di Instagram.

Di akun Instagram milik Emil, sapaan Ridwan Kamil, mantan Wali Kota Bandung itu mengunggah foto rambutnya yang berwarna putih sambil memakai kacamata hitam.

Baca juga: Bantu Penuhi Kebutuhan Korban Gempa Cianjur, Ridwan Kamil Akan Luncurkan Platform Pisodapur

Dalam caption, Emil mengatakan bahwa istrinya yang meminta agar Emil mengganti gaya rambut.

"Disuruh istri, Ganti gaya rambut mulai bulan depan. Entah kenapa. Saya tanya kenapa? Jawabnya, 'udah nurut ajah'," tulis Emil.

Sontak unggahan tersebut mendapat respons dari sejumlah pengikutnya.

Ada yang mengaitkan bahwa unggahan tersebut merupakan pertanda Emil akan maju pada Pemilihan Presiden 2024.

"Apakah ini pertanda next jadi calon presiden, Pak,"  tulis akun @canro.simarmata.

Ada juga yang menghubungkan unggahan Emil dengan pernyataan Presiden Joko Widodo baru-baru ini yang menyebut bahwa pemimpin yang memikirkan rakyat yaitu berambut putih dan banyak kerutan di wajah.

"Kata pak presiden, pemimpin yang rambutnya putih itu sering mikirin rakyat, apa bener, Pak? tulis akun @ghytszf.

Sementara itu, dalam unggahannya, terlihat Ganjar memamerkan potongan rambut pendek berwarna hitam.

Seperti diketahui, gubernur dua periode itu terkenal dengan rambutnya yang berwarna putih.

"Cukur.. Kamu punya tips merawat wajah & rambut? tulis Ganjar dalam caption foto.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Ganjar Pranowo (@ganjar_pranowo)

Komentar di unggahan Ganjar juga hampir mirip dengan komentar di akun Ridwan Kamil.

"Pak, inget kata pak Jokowi, pemimpin yang mikirin Rakyat itu ciri2xnya keningnya berkerut sama rambutnya putih, pemimpin yg wajahnya cling2x jangan dipilih, ingat itu... kata Pak De Jokowi," tulis akun @arso726.

Baca juga: Singgung Pemimpin Berambut Putih, Jokowi Ingin Muluskan Jalan Ganjar Jadi Capres?

Adapun akun Instagram istri Ganjar, Siti Atiqoh Supriyanti, menyebut bahwa dia lebih suka warna rambut Ganjar sebelumnya yang berwarna putih.

"Lebih suka rambut putih se," tulis akun Atikoh, @atikoh.s.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Gerebek Markas Judi Togel di Cirebon, Omzet Rp 30 Juta Per Hari

Polisi Gerebek Markas Judi Togel di Cirebon, Omzet Rp 30 Juta Per Hari

Bandung
Polisi Gerebek Markas Judi Togel di Cirebon, Omzet Rp 30 Juta Per Hari

Polisi Gerebek Markas Judi Togel di Cirebon, Omzet Rp 30 Juta Per Hari

Bandung
Kerugian Investasi Bodong yang Diotaki Oknum Wartawan Sukabumi Rp 5,6 Miliar

Kerugian Investasi Bodong yang Diotaki Oknum Wartawan Sukabumi Rp 5,6 Miliar

Bandung
Kasus DBD di Bandung Barat Meningkat, 12 Orang Meninggal Dunia

Kasus DBD di Bandung Barat Meningkat, 12 Orang Meninggal Dunia

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Korban Penipuan Investasi di Tasikmalaya Satroni Rumah Pelaku, Rugi Rp 52 Miliar

Korban Penipuan Investasi di Tasikmalaya Satroni Rumah Pelaku, Rugi Rp 52 Miliar

Bandung
Hujan Deras di Garut, Longsor Timpa 4 Rumah, 3 Orang Tertimbun

Hujan Deras di Garut, Longsor Timpa 4 Rumah, 3 Orang Tertimbun

Bandung
Nasib Pilu Anis Dibakar Suaminya Berujung Maut, 3 Minggu Derita Luka Bakar 89 Persen

Nasib Pilu Anis Dibakar Suaminya Berujung Maut, 3 Minggu Derita Luka Bakar 89 Persen

Bandung
Angin Puting Beliung Terbesar di Cimaung, Gemuruh Macam Suara Pesawat

Angin Puting Beliung Terbesar di Cimaung, Gemuruh Macam Suara Pesawat

Bandung
Belasan Pelaku UMKM Disabilitas Buka Sentra Kuliner di Lembang

Belasan Pelaku UMKM Disabilitas Buka Sentra Kuliner di Lembang

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Bandung
Rumah Rusak akibat Puting Beliung di Bandung Bertambah Jadi 65

Rumah Rusak akibat Puting Beliung di Bandung Bertambah Jadi 65

Bandung
Derita Penyintas Gempa Cianjur, Melahirkan di Tenda Darurat karena Tak Ada Uang

Derita Penyintas Gempa Cianjur, Melahirkan di Tenda Darurat karena Tak Ada Uang

Bandung
3 Pria Tertabrak Kereta Api di Bandung, 1 Tewas

3 Pria Tertabrak Kereta Api di Bandung, 1 Tewas

Bandung
Video Viral Ratusan Warga Geruduk Maling Motor di Balaidesa Setupatok Cirebon

Video Viral Ratusan Warga Geruduk Maling Motor di Balaidesa Setupatok Cirebon

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com