Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Unik Dedi Mulyadi Sosialisasikan Prabowo-Gibran: Lomba Joget Gemoy

Kompas.com - 09/12/2023, 12:20 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

 

KOMPAS.com - Dedi Mulyadi berkeliling bertemu warga Jawa Barat (Jabar) untuk mensosialisasikan Capres-Cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Dalam kegiatannya, sejumlah cara unik Dedi Mulyadi dilakukannya selama masa sosialisasi hingga memasuki masa kampanye Pilpres 2024, berikut ini:

1. Sidak Dapur Warga

Hampir setiap hari Dedi berkeliling keluar masuk pedesaan dan perkotaan untuk bertemu langsung masyarakat. Ia melakukannya secara spontan bahkan tak jarang kedatangannya mengagetkan warga.

Kebiasaan Dedi saat mendatangi rumah warga adalah sidak dapur, dengan tujuan untuk mengetahui apakah warga tersebut sudah makan, memiliki stok makanan hingga memastikan pemenuhan gizi seimbang.

Tak jarang ia mendapati dapur warga kosong dari makanan. Bahkan banyak ditemukan warga yang masih makan nasi dengan garam atau sambal.

Ia pun langsung memenuhi kebutuhan pangan keluarga tersebut dan beberapa di antaranya diberi solusi untuk menambah penghasilan.

Baca juga: Saat Dedi Mulyadi Gelar Lomba Joget Gemoy di Subang...

2. Safari Cinta

Safari Cinta merupakan program rutin menyapa dan menghibur warga melalui panggung seni budaya.

Acara ini rutin digelar pada malam hari bergantian di setiap desa Jawa Barat menghadirkan ragam seni, budaya, hingga bintang tamu seperti Ohang da Sule.

Kegiatan seperti ini sudah lama digelar sejak 2004 saat ia masih menjabat sebagai Wakil Bupati Purwakarta dengan nama Safari Budaya.

Bermula dari desa ke desa di Purwakarta, kini safari tersebut semakin diminati oleh warga hingga meluas sejumlah desa di Jawa Barat.

Dalam setiap acara minimal dihadiri oleh 10 ribu warga. Dan dalam setiap malam Dedi selalu menemukan satu hingga tiga orang yang yang layak untuk dibantu juga mendapatkan solusi jangka Panjang untuk meningkatkan taraf hidup.

3. Wayang Golek Dua Dalang

Biasanya pertunjukan wayang golek hanya dibawakan oleh satu orang dalang, namun Dedi punya cara yang berbeda.

Baca juga: Nusron Wahid Pastikan Jokowi Dukung Prabowo-Gibran pada Pilpres 2024

Ia menghadirkan pertunjukan wayang golek langsung oleh dua dalang kondang seperti yang digelar di Desa Sukasari, Kecamatan Sukasari, Kabupaten Subang beberapa pekan lalu.

Pada pertunjukan tersebut, ia menghadirkan dalang Dadan Sunandar Sunarya dan Iman R Cecep Supriadi. Penampilan keduanya semakin menarik dengan kehadiran komedian Ohang.

Acara ini pun diminati warga karena hiburan gratis dan menjadi tempat para pedagang untuk berjualan.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Tanjung Pakis di Karawang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Bandung
Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Libur Kenaikan Yesus Kristus, Penumpang PT KAI Daop 3 Cirebon Naik 70 Persen

Bandung
Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Pendam Dendam Setahun, 2 Pemuda Bunuh Seorang Kakek Saat Tidur

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Bandung
Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Suami Pelaku Mutilasi Istri di Ciamis Sempat Tanyakan Keadaan Korban, Kini Diperiksa di RSJ Cisarua

Bandung
Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Kronologi Terungkapnya Identitas Jasad Mengambang di Cirebon

Bandung
 Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Video Viral Begal Bersenjata Beraksi Siang Bolong di Cimahi

Bandung
Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Tarsum Dikirim ke RSJ Cisarua Bandung, Sempat Tanya Istrinya di Mana

Bandung
Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Indah Meninggal Tak Wajar, Keluarga Terpukul: Jangan Dibunuh Keponakanku

Bandung
Selesai Jalani Hukuman, WN China Terlibat Kasus Narkoba Dideportasi

Selesai Jalani Hukuman, WN China Terlibat Kasus Narkoba Dideportasi

Bandung
Kades Se-Jawa Barat Doakan Dedi Mulyadi Jadi Gubernur Jabar

Kades Se-Jawa Barat Doakan Dedi Mulyadi Jadi Gubernur Jabar

Bandung
Jabatannya Dipertaruhkan, Kadisdik Jabar Jamin PPDB 2024 Bebas Kecurangan

Jabatannya Dipertaruhkan, Kadisdik Jabar Jamin PPDB 2024 Bebas Kecurangan

Bandung
Jelang Pilkada Sumedang 2024, Politisi PPP-PDI-P Saling Lempar Pujian

Jelang Pilkada Sumedang 2024, Politisi PPP-PDI-P Saling Lempar Pujian

Bandung
Serang Petugas SPBU dengan Sajam, Anggota Geng di Bogor Ditangkap

Serang Petugas SPBU dengan Sajam, Anggota Geng di Bogor Ditangkap

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com