Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Unik Dedi Mulyadi Sosialisasikan Prabowo-Gibran: Lomba Joget Gemoy

Kompas.com - 09/12/2023, 12:20 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

4. 4 Dalam Wayang Kulit dalam Satu Panggung

Jika sebelumnya hanya menghadirkan dua dalang dalam satu panggung, pada kesempatan lain Dedi juga pernah menghadirkan pagelaran yang tidak biasa.

Ia menghadirkan empat dalang sekaligus dalam satu panggung.

Uniknya empat dalang tersebut terdiri dari dua dalang wayang golek dan dua dalang wayang kulit.

Pagelaran wayang empat dalang itu pun sengaja digelar di Cirebon yang warganya berbahasa Sunda dan sebagian ada yang menggunakan Bahasa Jawa.

Keempat dalang itu memainkan wayang secara bergantian dengan satu tema.

Mereka berhasil menghipnotis puluhan ribu pasang mata penonton yang menyaksikan hingga tuntas menjelang azan subuh.

5. Prabowo Subianto Videocall Warga

Baca juga: Truk Pasir Hanyut Terbawa Arus Sungai di Banjarnegara, Sopir Hilang

Dalam sejumlah kesempatan Ia berhasil mengejutkan warga dengan kehadiran Prabowo Subianto di atas panggung.

Meski tidak hadir secara fisik, namun Prabowo dapat berinteraksi langsung dengan warga melalui konferensi video atau videocall.

Melalui sambungan tersebut warga bisa langsung menyampaikan pesan dan harapan pada Prabowo.

Begitupun sebaliknya, Prabowo bisa menyampaikan visi dan misi ke depan untuk melanjutkan pemerintahan Presiden Joko Widodo.

Meski hanya sebatas komunikasi jarak jauh, warga merasa senang karena bisa mendengar dan melihat langsung. Kerinduan warga akan sosok Prabowo pun cukup terobati melalui saluran tersebut.

6. Menghibur Tetangga Prabowo di Hambalang

Untuk mengetahui sisi lain Prabowo Subianto yang kini masih menjabat sebagai Menteri Pertahanan, Dedi beberapa kali datang ke Hambalang.

Seperti diketahui Hambalang merupakan rumah Prabowo yang berada di sudut perkampungan warga di Kabupaten Bogor.

Pada saat menghibur di sekitar Hambalang melalui Safari Cinta ternyata banyak kesaksian warga yang mencengangkan di balik sosok Prabowo yang tegas.

Ternyata ia sangat peduli pada warga sekitar dan dalam setiap waktu bantuan rutin mengalir.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Memburu 3 Pembunuh Vina

Memburu 3 Pembunuh Vina

Bandung
Angkot Rombongan Pelajar SMPN 4 Cimahi Kecelakaan di Kota Bandung, 3 Siswa Terluka

Angkot Rombongan Pelajar SMPN 4 Cimahi Kecelakaan di Kota Bandung, 3 Siswa Terluka

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Kondisi Bocah yang Depresi Ponselnya Dijual Sang Ibu, Rutin Minum Obat dan Dibelikan HP Baru

Kondisi Bocah yang Depresi Ponselnya Dijual Sang Ibu, Rutin Minum Obat dan Dibelikan HP Baru

Bandung
Menangis, Ayah Pacar Vina: Jangan Buat Kami Lebih Sakit

Menangis, Ayah Pacar Vina: Jangan Buat Kami Lebih Sakit

Bandung
Ayah Pacar Vina Muncul Beri Penjelasan, Sebut 8 Tahun Berusaha Tangkap Para Pembunuh

Ayah Pacar Vina Muncul Beri Penjelasan, Sebut 8 Tahun Berusaha Tangkap Para Pembunuh

Bandung
Bencana Tanah Longsor di Bandung Barat Butuh Percepatan Penanganan

Bencana Tanah Longsor di Bandung Barat Butuh Percepatan Penanganan

Bandung
Nasdem dan Gerindra Sepakat Berkoalisi Dukung Petahana di Pilkada Karawang 2024

Nasdem dan Gerindra Sepakat Berkoalisi Dukung Petahana di Pilkada Karawang 2024

Bandung
3 Pelaku Masih Buron, 8 Pembunuh Vina Bakal Kembali Diperiksa Polisi

3 Pelaku Masih Buron, 8 Pembunuh Vina Bakal Kembali Diperiksa Polisi

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Bandung
Pemkab Majalengka Tanggung Biaya Jaminan Perlindungan Petugas Pilkada 2024

Pemkab Majalengka Tanggung Biaya Jaminan Perlindungan Petugas Pilkada 2024

Bandung
Bima Arya 'Menjemput Takdir' di Kantor DPD Golkar Jabar

Bima Arya "Menjemput Takdir" di Kantor DPD Golkar Jabar

Bandung
Cerita Bocah 13 di Cirebon Depresi, Ponsel Hasil Menabung Dijual Sang Ibu untuk Makan Sehari-hari

Cerita Bocah 13 di Cirebon Depresi, Ponsel Hasil Menabung Dijual Sang Ibu untuk Makan Sehari-hari

Bandung
Usai Kecelakaan Maut Subang, Dishub Minta Sekolah di Bandung Bersurat Sebelum 'Study Tour'

Usai Kecelakaan Maut Subang, Dishub Minta Sekolah di Bandung Bersurat Sebelum "Study Tour"

Bandung
Kronologi Siswi SMA Terseret Angkot di Bandung, Alami Luka di Bagian Wajah

Kronologi Siswi SMA Terseret Angkot di Bandung, Alami Luka di Bagian Wajah

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com