Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Bantah Pemudik Blokade Tol Cipularang Arah Bandung, Sebut Pengendara Sedang Tunggu One Way Dibuka

Kompas.com - 29/04/2022, 16:03 WIB
David Oliver Purba

Editor

 

“Cuma mohon maaf tadi malam seperti itu jadwal kita (one way sampai) jam 24.00 WIB, tapi arus lalu lintas dari Jakarta itu tinggi jadi saya lihat di Cikatama sampai pagi itu antreannya panjang,” ujar Tomin.

Sebelumnya diberitakan, viral di media sosial beberapa video yang memperlihatkan sejumlah pemudik dari arah Jakarta memblokir jalan di Tol Cipularang arah Bandung pada Jumat (29/4/2022) pagi.

Blokade dilakukan sebagai bentuk protes pemudik karena terjebak macet sejak pukul 01.00 WIB. Warga kesal sudah berjam-jam terjebak di Tol Cipularang.

Kemacetan imbas dari rekayasa lalu lintas one way.

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul: VIDEO VIRAL Warga Turun ke Jalan Tol Cipularang arah Bandung yang Macet Imbas One Way, Ini Faktanya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com