Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tembok Penahan Tanah Ambruk Timpa Sekolah di Bogor, Sepeda Motor Siswa Tertimbun

Kompas.com - 18/10/2022, 22:34 WIB
Afdhalul Ikhsan,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

KABUPATEN BOGOR, KOMPAS.com- Tembok penahan tanah setinggi 6 meter ambruk menimpa bangunan SMAN 1 Sukajaya, Desa Sukajaya, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/10/2022) pukul 16.00 WIB.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor melaporkan sebanyak lima kendaraan roda dua milik siswa sekolah itu tertimbun material tanah.

Staff Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor, Jalaludin mengatakan, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu.

Baca juga: 2 Santriwati di Malang Tertimpa Tembok Ambruk Saat Berteduh di Ruang Kelas

Namun, kendaraan bermotor milik pelajar rusak tertimbun material tanah.

"Korban jiwa dan mengungsi nihil. Tapi fasilitas umum SMAN itu tertimbun," ucap Jalal melalui keterangan tertulisnya saat dikonfirmasi, Selasa.

Jalal menjelaskan, tembok ambruk terjadi akibat hujan lebat yang mengguyur wilayah tersebut sejak Selasa siang.

Tembok penahan tanah atau TPT setinggi 6 meter ambruk menimpa bangunan sekolah SMAN 1 Sukajaya Desa Sukajaya, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/10/2022) pukul 16.00 WIB.Dok. BPBD Kabupaten Bogor Tembok penahan tanah atau TPT setinggi 6 meter ambruk menimpa bangunan sekolah SMAN 1 Sukajaya Desa Sukajaya, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/10/2022) pukul 16.00 WIB.

Tembok yang menahan material tanah sepanjang 16 meter itu tiba-tiba ambruk saat hujan turun.

Akibatnya, tebingan tanah setinggi 6 meter dengan lebar 4 meter itu ambruk longsor menimpa sekolah.

Baca juga: Pengemudi Diduga Mengantuk, Mobil Tabrak Tembok Perumahan di Tangsel

Material tanah berhamburan menimbun lima sepeda motor. Beruntung, tidak ada siswa yang berada di luar sekolah saat peristiwa terjadi.

"Disebabkan hujan dengan intensitas tinggi sehingga mengakibatkan TPT (tembok penahan tanah) tebingan sekolah SMAN 1 Sukajaya ambruk dan menimpa kendaraan milik siswa yang sedang diparkir," ungkapnya.

Tembok penahan tanah atau TPT setinggi 6 meter ambruk menimpa bangunan sekolah SMAN 1 Sukajaya Desa Sukajaya, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/10/2022) pukul 16.00 WIB.Dok. BPBD Kabupaten Bogor Tembok penahan tanah atau TPT setinggi 6 meter ambruk menimpa bangunan sekolah SMAN 1 Sukajaya Desa Sukajaya, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/10/2022) pukul 16.00 WIB.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bupati Karawang Ungkap Komitmen soal Jaga Iklim Investasi dan Buruh

Bupati Karawang Ungkap Komitmen soal Jaga Iklim Investasi dan Buruh

Bandung
Fakta dan Kronologi Pendaki Asal Bandung Meninggal di Gunung Ciremai

Fakta dan Kronologi Pendaki Asal Bandung Meninggal di Gunung Ciremai

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Bandung
Tagana Tasikmalaya Siagakan Tenda di Daerah Terdampak Gempa Garut

Tagana Tasikmalaya Siagakan Tenda di Daerah Terdampak Gempa Garut

Bandung
Revitalisasi Jembatan II Cikarang, Apresiasi Pemprov Jabar bagi Pekerja

Revitalisasi Jembatan II Cikarang, Apresiasi Pemprov Jabar bagi Pekerja

Bandung
Kirim Pesan Cabul ke Orang Dikenal lewat 'Game Online', Pria asal Sumut Ditangkap

Kirim Pesan Cabul ke Orang Dikenal lewat "Game Online", Pria asal Sumut Ditangkap

Bandung
Pria di Bogor Berulang Kali Cabuli Anak Tiri selama 3 Tahun

Pria di Bogor Berulang Kali Cabuli Anak Tiri selama 3 Tahun

Bandung
Kanwil Kemenkumham Jabar Bakal Gandeng Kades untuk Awasi WNA

Kanwil Kemenkumham Jabar Bakal Gandeng Kades untuk Awasi WNA

Bandung
Dukung Dedi Mulyadi Jadi Gubernur Jabar, Buruh Pro KDM: Tidak Ada Lagi yang Cocok

Dukung Dedi Mulyadi Jadi Gubernur Jabar, Buruh Pro KDM: Tidak Ada Lagi yang Cocok

Bandung
Gempa M 4,2 Kabupaten Bandung, Kapolsek Pangalengan: Terasa tapi Tak Sebesar Gempa Garut

Gempa M 4,2 Kabupaten Bandung, Kapolsek Pangalengan: Terasa tapi Tak Sebesar Gempa Garut

Bandung
Detik-detik Pendaki Asal Bandung Meninggal Dunia di Gunung Ciremai, Diduga Kelelahan

Detik-detik Pendaki Asal Bandung Meninggal Dunia di Gunung Ciremai, Diduga Kelelahan

Bandung
Gempa M 4,2 Guncang Kabupaten Bandung, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 4,2 Guncang Kabupaten Bandung, Tak Berisiko Tsunami

Bandung
Mobil Terguling di Majalengka, Sopir: Saya Ngantuk karena Bergadang Nonton Timnas Indonesia

Mobil Terguling di Majalengka, Sopir: Saya Ngantuk karena Bergadang Nonton Timnas Indonesia

Bandung
Cerita Anak-anak Muda dengan Mental Disabilitas Memupuk Impian

Cerita Anak-anak Muda dengan Mental Disabilitas Memupuk Impian

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com