Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalur Nagreg Mulai Ramai Malam Ini, Diprediksi Bakal Dilintasi 90.000 Kendaraan

Kompas.com - 06/04/2024, 22:17 WIB
M. Elgana Mubarokah,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com-Situasi arus lalu lintas di jalur Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat pada Sabtu (6/4/2024) atau H-4 pukul 20.59 WIB terpantau mulai ramai.

Kendaraan roda empat dan roda dua dari arah Kota Bandung menjuju ke Selatan Jawa Barat mulai berdatangan.

Namun sebaliknya arus lalu lintas dari arah Tasikmalaya menuju Bandung Raya masih terpantau lengang.

Baca juga: Jalur Nagreg Padat di Malam Hari, Pemudik Motor Mendominasi

Koordinator Data dan Kehumasan Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bandung Ruddy Heryadi mengatakan volume kendaraan lalu lintas menuju wilayah Garut dan Tasikmalaya sudah mengalami peningkatan.

Biasanya, kata dia, rata-rata kendaraan yang melintas ke Nagreg mencapai 1.500 sampai 2.000 kendaraan.

Namun, di H-5 kemarin atau Jumat (5/4/2024) mengalami peningkatan sebanyan 3.000 hingga 5.000 kendaraan per-jamnya.

Jika dibandingkan tahun lalu, arus mudik H-4 tahun 2024 mengalami peningkatan.

Data terakhir dari pukul 00.00 WIB hingga pukul 20.00 WIB tercatat sebanyak 75.142 kendaraan sudah melintas.

"Jadi dibandingkan tahun lalu dan juga hari kemarin ada kecenderungan sudah meningkat," katanya ditenui di Pos Pemantauan jalit Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Sabtu (6/4/2024).

Baca juga: Arus Lalu Lintas di Nagreg Masih Landai, Diprediksi Hari H Lebaran Masih Ada Pemudik Lokal

Kendati sudah mengalami peningkatan jumlah kendaraan yang melintas, tapi H-4 belum termasuk puncak arus mudik.

"Belum nampaknya, karena datanya masih di bawah 100 ribu kendaraan, rata-rata dari tahun ke tahun data kendaraan puncak arus mudik itu melebihi angka 100 ribu kendaraan setiap harinya," ujarnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengenang Teknisi Pesawat Jatuh di BSD, Keluarga: Saya Bersaksi Almarhum Sosok yang Baik

Mengenang Teknisi Pesawat Jatuh di BSD, Keluarga: Saya Bersaksi Almarhum Sosok yang Baik

Bandung
Libur Waisak, PT KAI Tambah Perjalanan Bandung ke Solo dan Jakarta

Libur Waisak, PT KAI Tambah Perjalanan Bandung ke Solo dan Jakarta

Bandung
PKS dan Nasdem Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bandung 2024

PKS dan Nasdem Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bandung 2024

Bandung
Kantor dan Rumah Sekda Karawang Digeledah Terkait Korupsi, 2 Dus Berkas Disita

Kantor dan Rumah Sekda Karawang Digeledah Terkait Korupsi, 2 Dus Berkas Disita

Bandung
Heboh Pungli, Dishub dan Satpol PP Bandung Kaji Aturan Jukir Liar

Heboh Pungli, Dishub dan Satpol PP Bandung Kaji Aturan Jukir Liar

Bandung
Kejati Jabar Geledah Kantor Pemkab Karawang Terkait Dugaan Korupsi 'Tukar Guling' Aset

Kejati Jabar Geledah Kantor Pemkab Karawang Terkait Dugaan Korupsi "Tukar Guling" Aset

Bandung
Flyover Ciroyom Diprotes Warga, Satlantas Polrestabes Bandung Bersuara

Flyover Ciroyom Diprotes Warga, Satlantas Polrestabes Bandung Bersuara

Bandung
Tipikor Tukar Menukar Lahan, Jaksa Geledah Kantor Pemkab Karawang

Tipikor Tukar Menukar Lahan, Jaksa Geledah Kantor Pemkab Karawang

Bandung
Suasana Haru Iringi Pemakaman Farid Ahmad di Bandung Barat

Suasana Haru Iringi Pemakaman Farid Ahmad di Bandung Barat

Bandung
Mobil Ngebut Tabrak Gerobak Kupat Tahu di Bandung, Terguling Saat Mau Kabur

Mobil Ngebut Tabrak Gerobak Kupat Tahu di Bandung, Terguling Saat Mau Kabur

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Punya Suara Tinggi, PKS Tak Akan Negosiasi Posisi Wali Kota di Pilkada Bandung 2024

Punya Suara Tinggi, PKS Tak Akan Negosiasi Posisi Wali Kota di Pilkada Bandung 2024

Bandung
Partai Demokrat Siapkan 3 Nama Pendamping Dadang Supriatna di Pilkada 2024

Partai Demokrat Siapkan 3 Nama Pendamping Dadang Supriatna di Pilkada 2024

Bandung
Hindari Jalan Rusak di Parung Panjang Bogor, Truk Tabrak Pengendara Motor

Hindari Jalan Rusak di Parung Panjang Bogor, Truk Tabrak Pengendara Motor

Bandung
Kasus Demam Berdarah di Cimahi Meningkat, 6 Orang Meninggal Dunia

Kasus Demam Berdarah di Cimahi Meningkat, 6 Orang Meninggal Dunia

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com