Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Coba Kabur dari Perempuan Mengamuk di Angkot, Seorang Ibu Hamil Tewas

Kompas.com - 22/09/2022, 19:59 WIB
Aam Aminullah,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SUMEDANG, KOMPAS.com-Seorang ibu hamil korban perempuan mengamuk dalam angkutan kota (Angkot) jurusan Cicalengka-Sumedang meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sumedang, Kamis (22/9/2022) sore.

Korban yang bernama Rika sempat kritis setelah meloncat dari angkot setelah ditodong dengan pisau oleh pelaku.

"Korban yang sedang hamil ini masuk ruang ICU sekitar pukul 13.00 WIB, hingga akhirnya korban meninggal dalam perawatan," kata Humas RSUD Sumedang, Rudianto, saat dihubungi, Kamis.

Baca juga: Detik-detik Perempuan Todongkan Pisau dan Tusuk Penumpang Angkot di Sumedang

Rudianto mengatakan, sebelum tutup usia, Rika rencananya dibawa ke Rumah Sakit Santosa Bandung untuk mendapat perawatan lebih lanjut.

Selain Rika, RSUD Sumedang juga merawat satu korban kritis lain yang bernama Luna. Saat ini, Luna sudah dirujuk ke Rumah Sakit Santosa Bandung.

Penusukan oleh orang yang diduga punya gangguan jiwa itu terjadi di Jalan Raya Bandung-Cirebon, tepatnya di depan SMAN Tanjungsari, Sumedang, pada Kamis sekitar 09.00 WIB.

Dalam angkot yang masih berjalan, pelaku menodongkan dan mengibaskan pisau ke arah penumpang lain.

Baca juga: 2 Korban Penusukan Perempuan Mengamuk di Angkot Sumedang Kritis, Dirujuk ke Bandung

Hal ini membuat penumpang lainnya yang berada di dalam angkot menjadi panik.

"Karena panik itu, dua orang loncat dari angkot, untuk penumpang lainnya hanya luka ringan dan ada yang mengalami syok. Kemudian, angkot berhenti dan pelaku berhasil diamankan," tutur Kepala Kepolisian Sektor Tanjungsari Kompol Achmad Nurzaman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lembah Cilengkrang di Kuningan: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Lembah Cilengkrang di Kuningan: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Polisi Bantah Tolak Laporan Keluarga Korban yang Tewas Ditabrak Oknum Brimob

Polisi Bantah Tolak Laporan Keluarga Korban yang Tewas Ditabrak Oknum Brimob

Bandung
Sopir Katering yang Dihajar Prajurit TNI Minta Maaf dan Cium Tangan Pelaku

Sopir Katering yang Dihajar Prajurit TNI Minta Maaf dan Cium Tangan Pelaku

Bandung
Kasus Mayat Dalam Koper, Pelaku Ucapkan Belasungkawa dan Ajak Ngobrol Keluarga Korban

Kasus Mayat Dalam Koper, Pelaku Ucapkan Belasungkawa dan Ajak Ngobrol Keluarga Korban

Bandung
Mantan Karyawan Pikiran Rakyat Kembali Demo, Tuntut Manajemen Bayarkan Haknya

Mantan Karyawan Pikiran Rakyat Kembali Demo, Tuntut Manajemen Bayarkan Haknya

Bandung
Lagi, Video Viral Pungli di Tempat Wisata Sentul Bogor

Lagi, Video Viral Pungli di Tempat Wisata Sentul Bogor

Bandung
Aturan Zonasi PPDB Baru Berlaku di Jabar, Tak Bisa Lagi Asal Pindah KK

Aturan Zonasi PPDB Baru Berlaku di Jabar, Tak Bisa Lagi Asal Pindah KK

Bandung
Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Keluarga Korban Sempat Ketemu Pelaku di Kantor

Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Keluarga Korban Sempat Ketemu Pelaku di Kantor

Bandung
Warga Bogor Meninggal Setelah Ditabrak Oknum Polisi, Ditolak Saat Melapor

Warga Bogor Meninggal Setelah Ditabrak Oknum Polisi, Ditolak Saat Melapor

Bandung
Pria di Karawang Tewas di Tangan Mantan Suami Istrinya

Pria di Karawang Tewas di Tangan Mantan Suami Istrinya

Bandung
Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Pelaku Teman Korban yang Butuh Uang untuk Resepsi

Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Pelaku Teman Korban yang Butuh Uang untuk Resepsi

Bandung
Titik Terang Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Keluarga: Semoga Pelaku Dihukum Berat

Titik Terang Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Keluarga: Semoga Pelaku Dihukum Berat

Bandung
Kisah Relawan Tagana, 4 Bulan Tinggalkan Keluarga Bantu Penyintas Gempa Cianjur

Kisah Relawan Tagana, 4 Bulan Tinggalkan Keluarga Bantu Penyintas Gempa Cianjur

Bandung
Terungkap, Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Suami Korban: Semua Menduga Saya Pelakunya

Terungkap, Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Suami Korban: Semua Menduga Saya Pelakunya

Bandung
Balai Kota Bandung Bakal Bebas Kendaraan Bermotor Setiap Jumat

Balai Kota Bandung Bakal Bebas Kendaraan Bermotor Setiap Jumat

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com