Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bercak Darah Hafidhin Royan dan Lahirnya Museum Mini Tragedi Trisakti

Kompas.com - 19/05/2023, 18:55 WIB
Bagus Puji Panuntun,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

 

Bagaimana tidak, Royan adalah anak lelaki satu-satunya di keluarga Junus. Tak heran ayahnya terlihat paling terpukul atas berpulangnya Royan.

"Setelah kejadian 12 Mei itu, ayahnya rajin mengumpulkan koran setiap hari. Dia mengamati berita-berita mengenai tragedi itu. Koran-koran yang ia kumpulkan kemudian dikliping dan disimpan dalam kamar ini," kata Sunarmi.

Ayahnya juga mulai menata barang-barang milik Royan mulai dari koleksi kaset musik yang disenanginya sampai hasil kerajinan tangan sejak zaman Royan sekolah.

Baca juga: Kisah Korban Kerusuhan Mei 1998: Pakai Kopiah, Menyamar Jadi Pribumi agar Selamat

Kaset pita Metallica, Antrax, Sepultura, Pantera, Slayer, Ramones, sampai musisi metal lokal seperti Puppen.

"Memang anaknya suka musik. Keluarga bahkan baru tahu ada studio recording yang datang bilang kalau Royan sudah mengirimkan dami musik," sebut Sunarmi.

Kamarnya pun diset sedemikian rupa dengan menambah lemari kaca dan lampu pijar tanpa merubah desain interior.

Selain koleksi barang dari mulai hobi sampai hasil karya Royan, ayahnya juga merapikan barang bukti saat Royan tewas ditembak.

Begitupun barang-barang pasca kematian Royan, surat-surat ucapan dari kawan-kawannya, spanduk-spanduk tuntutan saat aksi demonstrasi, sampai sertifikat dan penghargaan dari berbagai lembaga.

Baca juga: Mei 1998, Saat Jakarta Dilanda Kerusuhan Mencekam dan Ditinggal Para Penghuninya...

Dari sekian banyak koleksi, sertifikat dari Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjadi koleksi yang mencolok.

Presiden SBY memberikan tanda hormat sebagai Pahlawan Reformasi melalui Surat Keputusan nomor 057/TK/Tahun 2005.

"Sertifikat ini diberikan kepada korban-korban lainnya waktu itu. Waktu itu saya sama suami diundang ke istana. Beberapa bulan setelah Royan diberi tanda hormat Pahlawan Reformasi, ayahnya meninggal dunia pada 2006," tandasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Suami yang Bunuh Istri di Bandung Dikenal Kurang Berinteraksi dengan Tetangga

Suami yang Bunuh Istri di Bandung Dikenal Kurang Berinteraksi dengan Tetangga

Bandung
Kronologi Suami Bunuh Istri di Bandung, Pelaku Ngamuk Saat Lihat Pesan Pria Lain

Kronologi Suami Bunuh Istri di Bandung, Pelaku Ngamuk Saat Lihat Pesan Pria Lain

Bandung
5.000 Buruh Karawang Ikut Aksi May Day di Jakarta

5.000 Buruh Karawang Ikut Aksi May Day di Jakarta

Bandung
Kronologi Perampokan Minimarket di Indramayu, Pelaku Sempat Sekap Karyawan

Kronologi Perampokan Minimarket di Indramayu, Pelaku Sempat Sekap Karyawan

Bandung
May Day 2024, Ribuan Buruh Karawang Akan Unjuk Rasa di Istana Negara

May Day 2024, Ribuan Buruh Karawang Akan Unjuk Rasa di Istana Negara

Bandung
Dalam 4 Bulan, Pasien DBD di Cirebon Capai 496 Orang, 4 Meninggal

Dalam 4 Bulan, Pasien DBD di Cirebon Capai 496 Orang, 4 Meninggal

Bandung
Kronologi Pembunuhan Sadis di Bogor, Berawal Saat Korban Dicegat Masuk Kampung

Kronologi Pembunuhan Sadis di Bogor, Berawal Saat Korban Dicegat Masuk Kampung

Bandung
Pria di Bogor Diduga Tewas Dianiaya, Mayatnya Dibuang ke Pinggir Jalan

Pria di Bogor Diduga Tewas Dianiaya, Mayatnya Dibuang ke Pinggir Jalan

Bandung
Siswi SMP Diperkosa 2 Pria di Sukabumi, Korban Diajak Main ke Rumah Pelaku

Siswi SMP Diperkosa 2 Pria di Sukabumi, Korban Diajak Main ke Rumah Pelaku

Bandung
Mobil Kecelakaan, Sopir Ngantuk Usai Begadang Nonton Timnas Berlaga

Mobil Kecelakaan, Sopir Ngantuk Usai Begadang Nonton Timnas Berlaga

Bandung
Melihat Monumen Dua Tugu Udang Berbahan Knalpot Brong di Cirebon

Melihat Monumen Dua Tugu Udang Berbahan Knalpot Brong di Cirebon

Bandung
Viral, Video Oknum Prajurit TNI Diduga Aniaya Sopir di Bogor karena Kesal Disalip

Viral, Video Oknum Prajurit TNI Diduga Aniaya Sopir di Bogor karena Kesal Disalip

Bandung
Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan, Kantong Parkir Disiapkan

Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan, Kantong Parkir Disiapkan

Bandung
Cabuli Penyandang Disabilitas, Kakek 72 Tahun di Bandung Ditangkap

Cabuli Penyandang Disabilitas, Kakek 72 Tahun di Bandung Ditangkap

Bandung
Peringati May Day 2024, Ribuan Buruh dari Jabar Bertolak ke Jakarta

Peringati May Day 2024, Ribuan Buruh dari Jabar Bertolak ke Jakarta

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com