Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Kabupaten Bogor

Kompas.com - 10/10/2022, 16:31 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Kabupaten Bogor adalah salah satu kabupaten di Jawa Barat, dengan pusat pemerintahan di Cibinong.

Kabupaten Bogor memiliki motto Tegar Beriman yang merupakan singkatan dari Tertib, Segar, Bersih, Indah, Mandiri, Aman, dan Nyaman.

Wilayah Kabupaten Bogor banyak memiliki wisata alam.

Kabupaten Bogor 

Sejarah Kabupaten Bogor

Kabupaten bogor merupakan wilayah yang menjadi salah satu pusat kerajaan tertua di Indonesia.

Berdasarkan catatan Dinasti Sung di Cina dan prasasti yang ditemukan di Tempuran sungai Ciaruteun serta sungai Cisadane menunjukkan bahwa kurang lebih pada awal abad ke 5 M, wilayah ini telah berbentuk pemerintahan.

Dinasti Sung mencatat bahwa pada tahun 430, 433, 434, 437, dan 452, Kerajaan Holotan mengirimkan utusan ke Cina.

Dalam bukunya berjudul Dari Holotan ke Jayakarta, Prof Dr Slamet Muljana menyimpulkan bahwa Holoton adalah transliterasi Cina dari Aruteun. Kerajaan Aruteun adalah salah satu kerajaan Hindu tertua di Pulau Jawa.

Baca juga: Profil Kabupaten Lebak

Prasasti Ciaruteun adalah bukti sejarah perpindahan kekuasaan dari Kerajaan Aruteun ke Kerajaan Tarumanegara yang berada di bawah pemerintahan Raja Purnawarman, sekitar akhir abad ke-5.

Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan penguasa tunggal di Jawa Barat, pada abad ke-6 dan ke-7.

Pada abad-abad selanjutnya setelah Tarumanegara, kerajaan-kerajaan yang muncul di wilayah Jawa Barat, adalah Sunda, Pajajaran, Galuh, dan Kawali.

Kerajaan-kerajaan tersebut tidak terlepas dari wilayah Bogor dan sekitarnya.

Kabupaten Bogor ditetapkan berdiri pada tanggal 3 Juni. Tanggal tersebut diilhami oleh tanggal pelantikan Raja Pajajaran, yaitu Sri Baduga Maharaja yang dilaksanakan pada tanggal 3 Juni 1482.

Bogor merupakan kata yang memiliki beragam asal-usul.

Pendapat pertama menyebutkan kata Bogor berasal dari "Buitenzorg" sebuah nama resmi dari Penjajah Belanda.

Pendapat lain menyebutkan nama Bogor berasal dari kata "Bahai" yang artinya Sapi.

Halaman:


Terkini Lainnya

Kejari Purwakarta Sita Mobil Mewah, Barang Bukti Dugaan Gratifikasi ASN

Kejari Purwakarta Sita Mobil Mewah, Barang Bukti Dugaan Gratifikasi ASN

Bandung
Isi Percakapan Anak Sulung dengan Yanti, 20 Menit Sebelum Dimutilasi Suaminya di Ciamis

Isi Percakapan Anak Sulung dengan Yanti, 20 Menit Sebelum Dimutilasi Suaminya di Ciamis

Bandung
Kronologi Terungkapnya Kasus Istri Ternyata Laki-laki di Cianjur

Kronologi Terungkapnya Kasus Istri Ternyata Laki-laki di Cianjur

Bandung
Diperiksa Kejiwaan, Tersangka Mutilasi Istri di Ciamis Banyak Diam

Diperiksa Kejiwaan, Tersangka Mutilasi Istri di Ciamis Banyak Diam

Bandung
Tutup Pabrik di Purwakarta, Bata PHK 275 Karyawan

Tutup Pabrik di Purwakarta, Bata PHK 275 Karyawan

Bandung
Kasus Penipuan Nikah Sesama Pria di Cianjur, 'Pengantin Wanita' Mengaku Bernama Adinda Kanza

Kasus Penipuan Nikah Sesama Pria di Cianjur, "Pengantin Wanita" Mengaku Bernama Adinda Kanza

Bandung
Diduga Ngantuk, Pejabat Disdik Jabar Tabrak Stum Perbaikan Tol Cipali

Diduga Ngantuk, Pejabat Disdik Jabar Tabrak Stum Perbaikan Tol Cipali

Bandung
Keroyok Orang dengan Sajam di Cicalengka, Anggota Moonraker Ditangkap

Keroyok Orang dengan Sajam di Cicalengka, Anggota Moonraker Ditangkap

Bandung
Usai Memutilasi Istri, Suami di Ciamis Sempat Serang Babinsa dan Kades

Usai Memutilasi Istri, Suami di Ciamis Sempat Serang Babinsa dan Kades

Bandung
WNI asal Cirebon Diduga Tewas Ditusuk di Daegu Korea Selatan

WNI asal Cirebon Diduga Tewas Ditusuk di Daegu Korea Selatan

Bandung
Pemprov Jabar Awasi Bata Penuhi Hak Ratusan Pekerja yang Di-PHK

Pemprov Jabar Awasi Bata Penuhi Hak Ratusan Pekerja yang Di-PHK

Bandung
Saat Jambret Telan Gelang Emas 2,3 Gram gara-gara Panik Tertangkap...

Saat Jambret Telan Gelang Emas 2,3 Gram gara-gara Panik Tertangkap...

Bandung
Penipuan Nikah Sesama Pria di Cianjur Berujung Damai, Apa Alasannya?

Penipuan Nikah Sesama Pria di Cianjur Berujung Damai, Apa Alasannya?

Bandung
Pria di Sukabumi Bunuh Waria karena Dipaksa Hubungan Badan

Pria di Sukabumi Bunuh Waria karena Dipaksa Hubungan Badan

Bandung
159 Warga Purwakarta Diduga Keracunan, Korban Cium Bau dari Daging Hidangan Hajatan

159 Warga Purwakarta Diduga Keracunan, Korban Cium Bau dari Daging Hidangan Hajatan

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com