Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Petani Cirebon yang Cari Rongsok karena Sawahnya Terdampak El Nino

Kompas.com - 04/03/2024, 20:34 WIB
Muhamad Syahri Romdhon,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

 

Ali, petani Desa Bayalangu Lor, juga mengalami hal sama. Akibat masa tanam yang mundur ini, dia menjadi kuli borongan di pabrik.

Dia dipekerjakan untuk membantu beberapa tugas di pabrik, merapihkan barang, menjemur gabah, dan lainnya.

Dia mendapatkan bayaran sekitar Rp 100.000 sampai Rp 200.000 untuk tiap kali tuntas mengerjakan tugas.

"Kemarin beberapa bulan di pabrik, pabrik beras, kalau ga ada kerjaan lain, apa saja yang penting bisa buat aktivitas dan dapat uang, sambil nunggu hujan," kata Ali saat ditemui di sawah.

Baca juga: Harga Ubi Jalar Naik Jadi Rp 5.500 Per Kilogram di Magetan, Petani: Ini Termahal

Jabari, Kepala Urusan Ekonomi dan Pembangunan (Kaur Ekbang) Desa Bayalangu Lor, menyebut 80 persen dari seluruh warganya yang berjumlah sekitar 5.000 jiwa, bermata pencarian sebagai petani.

Mereka kerja di atas lahan sekitar 477 hektar sawah di Desa Bayalangu Lor.

Dengan kondisi masa tanam yang mundur, hampir sebagian besar petani, penggarap, dan juga buruh tadi terdampak. Banyak yang menganggur.

"Banyak yang ngeluh, karena lambat tanam. Penyebabnya kemarin kemarau panjang atau El Nino. Biasanya bulan 11-12 sudah kerja para petani. Sekarang baru bulan 2 mulai kerja. Tahun tahun lalu sih ga begini," kata Jabari ditemui Kompas.com di area persawahan Bayalangu Lor.

Baca juga: Kehidupan Petani di Tasikmalaya yang Jauh dari Sejahtera

Kondisi ini membuat banyak petani menganggur karena tidak ada lahan yang dikerjakan. 

Saat ini, sambung Jabari, para petani sedang berusaha merawat tanaman padinya dengan baik agar mendapatkan hasil panen memuaskan pada Juni 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

2 Pembunuh Wanita dalam Karung di Cirebon Ditangkap, Korban Sempat Diperkosa

2 Pembunuh Wanita dalam Karung di Cirebon Ditangkap, Korban Sempat Diperkosa

Bandung
Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Bogor Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Bandung
Partai Nasdem Tak Terima Pendaftaran Calon Walkot Bandung Selain Kader

Partai Nasdem Tak Terima Pendaftaran Calon Walkot Bandung Selain Kader

Bandung
Omzet Batik Chanting Khas Lebak Kembali Normal, Rp 250 Juta Per Bulan

Omzet Batik Chanting Khas Lebak Kembali Normal, Rp 250 Juta Per Bulan

Bandung
Pencurian Saat Syukuran di Bandung, Pelaku Beraksi Saat Pura-pura ke Toilet

Pencurian Saat Syukuran di Bandung, Pelaku Beraksi Saat Pura-pura ke Toilet

Bandung
Barusen Hills di Bandung: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Barusen Hills di Bandung: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bandung
Kisah Penjual Cilok, Keliling Bersihkan Toilet Masjid secara Sukarela

Kisah Penjual Cilok, Keliling Bersihkan Toilet Masjid secara Sukarela

Bandung
Pembunuhan Kakek Alex di Garut oleh Anggota Geng Motor, Jasad Korban Ditemukan dalam Kondisi Mengenaskan

Pembunuhan Kakek Alex di Garut oleh Anggota Geng Motor, Jasad Korban Ditemukan dalam Kondisi Mengenaskan

Bandung
3 Pencuri Rel KA di Garut Ditangkap, 1 Kabur

3 Pencuri Rel KA di Garut Ditangkap, 1 Kabur

Bandung
Kronologi Pembunuhan Gadis di Kamar Kos, Pelaku Dijerat Pasal Berlapis

Kronologi Pembunuhan Gadis di Kamar Kos, Pelaku Dijerat Pasal Berlapis

Bandung
Atasi Sampah di 4 Daerah, Operasional TPPAS Lulut Nambo Dipercepat

Atasi Sampah di 4 Daerah, Operasional TPPAS Lulut Nambo Dipercepat

Bandung
Viral, Pencurian Bermodus Pura-pura Jadi Tamu Syukuran Pengajian di Kota Bandung

Viral, Pencurian Bermodus Pura-pura Jadi Tamu Syukuran Pengajian di Kota Bandung

Bandung
Diungkap, Motif Pembunuhan Gadis di Kamar Kos soal Uang Kencan

Diungkap, Motif Pembunuhan Gadis di Kamar Kos soal Uang Kencan

Bandung
Kebakaran Landa Penampungan Limbah Plastik di Kawasan Industri Panyileukan Bandung

Kebakaran Landa Penampungan Limbah Plastik di Kawasan Industri Panyileukan Bandung

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com