Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Api Kebakaran Masih Menyala di Beberapa Titik Gunung Bongkok Purwakarta

Kompas.com - 23/08/2023, 16:07 WIB
Farida Farhan,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

PURWAKARTA, KOMPAS.com - Api masih menyala di sejumlah titik Gunung Bongkok, Desa Sukamulaya, Kecamatan Tegalwaru, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat pada Rabu (23/8/2023) siang.

Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Purwakarta Juddy Herdiana Suhendar mengatakan, tim gabungan masih berupaya memadamkan api.

"Masih ada beberapa titik api di lereng gunung, anggota kami masih berada di lokasi bersama tim gabungan," kata Juddy melalui pesan singkat, Rabu (23/8/2023) siang.

Baca juga: Gunung Bongkok Purwakarta Kebakaran, Berawal dari Monyet Curi Ayam Pendaki

Juddy mengatakan, ada delapan personel Damkar yang diterjunkan ke lokasi bersama tim gabungan.

"Damkar sudah dari pagi standby di lokasi," kata Juddy.

Diberitakan sebelumnya, Gunung Bongkok di Desa Sukamulya, Kecamatan Tegalwaru, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, terbakar pada Selasa (22/8/2023) sekitar pukul 12.30 WIB.

Baca juga: Kebakaran TPA Sarimukti, Operasional Pembuangan Sampah Tetap Berlangsung

Pelaksana tugas Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Purwakarta, Wahyu Wibisono menyebutkan, kebakaran terjadi saat grup pendaki sedang membakar ayam.

Kemudian, bara api yang dibawa monyet tersebut membuat sejumlah rumput kering di lokasi kejadian terbakar.

Akibatnya, sekitar 2.500 meter persegi lahan yang berada di Gunung Bongkok hangus terbakar. Untungnya tidak ada korban jiwa ataupun luka dalam kejadian tersebut. Dua kelompok pendaki berhasil menyelamatkan diri dari peristiwa tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Wali Kota Jadi Orang Pertama di Bandung yang Dapat Paspor Polikarbonat

Pj Wali Kota Jadi Orang Pertama di Bandung yang Dapat Paspor Polikarbonat

Bandung
Usai Membunuh Istri, Suami Serahkan Diri ke Polsek Cileunyi

Usai Membunuh Istri, Suami Serahkan Diri ke Polsek Cileunyi

Bandung
Kronologi 2 Orang Tewas Diduga Keracunan Gas di Gorong-gorong Kota Bandung

Kronologi 2 Orang Tewas Diduga Keracunan Gas di Gorong-gorong Kota Bandung

Bandung
Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Selasa 30 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Selasa 30 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Bandung
PPP Tutup Penjaringan Calon Wali Kota Tasik, Uu dan Dicky Tak Hadir

PPP Tutup Penjaringan Calon Wali Kota Tasik, Uu dan Dicky Tak Hadir

Bandung
Diduga Hirup Gas, 2 Pekerja Tewas dalam Gorong-gorong di Bandung

Diduga Hirup Gas, 2 Pekerja Tewas dalam Gorong-gorong di Bandung

Bandung
65 KK Masih di Pengungsian, Bey Minta PVMBG segera Asesmen Lokasi Gerakan Tanah Cianjur

65 KK Masih di Pengungsian, Bey Minta PVMBG segera Asesmen Lokasi Gerakan Tanah Cianjur

Bandung
Ramai Desakan Mundur Sekda Cianjur, DPRD Minta Bupati Turun Tangan

Ramai Desakan Mundur Sekda Cianjur, DPRD Minta Bupati Turun Tangan

Bandung
Kronologi Ketua RW di Bogor Ancam Perawat Puskesmas dengan Golok karena Tak Dilayani

Kronologi Ketua RW di Bogor Ancam Perawat Puskesmas dengan Golok karena Tak Dilayani

Bandung
Apindo Jabar: Sekarang Cari Karyawan Berkualitas Tidak Mudah

Apindo Jabar: Sekarang Cari Karyawan Berkualitas Tidak Mudah

Bandung
Diminta Mundur oleh 24 OPD, Sekda Cianjur: Kekanak-kanakan

Diminta Mundur oleh 24 OPD, Sekda Cianjur: Kekanak-kanakan

Bandung
Dinsos Bandung Sebut Rosmini Bakal Dibawa Adiknya ke Solo

Dinsos Bandung Sebut Rosmini Bakal Dibawa Adiknya ke Solo

Bandung
Tetangga Ungkap Karakter Rosmini, Lansia yang Video Mengemisnya Viral

Tetangga Ungkap Karakter Rosmini, Lansia yang Video Mengemisnya Viral

Bandung
Ancam Perawat Pakai Golok, Ketua RW di Bogor Jadi Tersangka

Ancam Perawat Pakai Golok, Ketua RW di Bogor Jadi Tersangka

Bandung
Pemkot Medan Gelar Nobar Indonesia Vs Uzbekistan di Kesawan, Jalan Ditutup

Pemkot Medan Gelar Nobar Indonesia Vs Uzbekistan di Kesawan, Jalan Ditutup

Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com